Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit K Yunianto meminta Dinas terkait yang berhubungan dengan pasar tradisional untuk mampu mensosialisasikan belanja di pasar tradisional secara daring. “untuk mengantisipasi penyebaran dan penularan COVID-19 kepada masyarakat di Kota Palangkaraya” kata Sigit K Yunianto, minggu (12/04). Dinas hendaknya menyosialisasikan opsi berbelanja …
Read More »Daily Archives: 12/04/2020
Enam PDP Barsel Masih Menunggu Hasil Laboratorium
Beritakalteng.com, BUNTOK – Terkait perkembangan status kesehatan enam orang Pasien Dalam Pengawasan (PDP) Cluster Gowa, Sulawesi Selatan asal Kabupaten Barito Selatan, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat dr. Djulita K. Palar, memastikan bahwa pihaknya masih menunggu hasil pemeriksaan laboratorium. Dikatakan oleh pria yang bertugas sebagai juru bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan …
Read More »Wujud Kepedulian, Fraksi Nasdem DPRD Kapuas Berikan Bantuan
Beritakalteng.com, KUALA KAPUAS- DPRD Kapuas dari Fraksi NasDem berperan aktif antisipasi pencegahan penyebaran Virus Corona (Covid-19). Salah satunya dengan memberikan bantuan logistik untuk Posko Induk Timpah dan Posko Desa Lawang Kajang Kecamatan Timpah serta di Posko Pojun Kecamatan Kapuas Tengah, Sabtu (11/4). Koordinator Satgas Covid-19 Kecamatan Timpah, Yubderi menyampaikan ucapan …
Read More »GTPPC-19 Barsel Sampaikan Laporan Kegiatan Penanganan Covid-19
Beritakalteng.com, BUNTOK – Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 (GTPPC-19) Kabupaten Barito Selatan, melaporkan sejumlah langkah preventif maupun represif yang telah dilakukan oleh pihaknya, guna pencegahan dan penanganan penyebaran Corona Virus Disease 19 (COVID-19). Dalam rilis resminya, Bupati Barsel H. Eddy Raya Samsuri, yang dibacakan oleh Wakil Bupati Barsel Satya Titiek …
Read More »Satu Pasien PDP Covid-19 Meninggal Dunia, Pemda Kotim Sampaikan Turut Berdukacita
Beritakalteng.com, SAMPIT – Salah satu warga yang berstatus Pasien Dalam Pengawasan (PDP) pada Jumat, (2/4) lalu berjenis kelamin laki-laki berumur 52 tahun meninggal dunia. Bupati Kotawaringin Timur (Kotim), Supian Hadi ketika mengumumkan hal itu menyampaikan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kotim turut berdukacita. “Saya bersama seluruh jajaran Pemkab Kotim turut berdukacita …
Read More »Hasil Evaluasi GTPPC-19 Barsel Posko Pantau Kembali Diaktifkan
Beritakalteng.com, BUNTOK – Sempat dinonaktifkan sejak Kamis (8/4/2020) lalu, berdasarkan hasil evaluasi Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 (GTPPC-19) Kabupaten Barito Selatan, posko pantau pencegahan penyebaran Corona Virus Disease 19 (Covid-19) di daerah setempat kembali diaktifkan. Dalam rilis resminya, Bupati Barsel H. Eddy Raya Samsuri yang dibacakan oleh Wakil Bupati Satya …
Read More »Kurang dari 24 Jam, Pelaku Pencuri 122 Box Masker Medis Berhasil Diamankan
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- ditengah wabah virus corona melanda saat ini. Semua orang tentunya berusaha melindungi diri dengan berbagai cara agar tidak terinfeksi virus yang mematikan tersebut. mulai dari tidak keluar rumah, menerapkan pola hidup sehat, menjaga jarak, dan menggunakan masker.e Terlebih di Kota Palangka Raya yang merupakan salah satu daerah …
Read More »Calon Penerima Kartu Prakerja di Barsel Baru Terdata 168 Orang
Beritakalteng.com, BUNTOK – Hingga Minggu (12/4/2020) calon penerima kartu prakerja program penanggulangan dampak wabah Corona Virus Disease 19 (Covid-19) di Kabupaten Barito Selatan, baru terdata sebanyak 168 orang. Data tersebut, merupakan berdasarkan informasi yang disampaikan oleh Kepala Dinas Ketenaga Kerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Barsel Agus In’yulius, saat pelaksanaan konferensi pers …
Read More »Keberhasilan Petugas Amankan Pelaku Pencurian Masker Mendapat Apresiasi Dinkes Kalteng
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Kepala Dinas Kesehatan (Ka Dinkes) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng/, dr Suyuti Syamsul menyampaikan apresiasi kepada kinerja kepolisian, karena kurang dari 1×24 jam, telah berhasil mengungkap tabir, teka-teki pelaku pencurian masker yang disimpan di gudang perbekalan farmasi Dinkes Kalteng. Sebagaimana untuk diketahui, pada hari Sabtu 11 April 2020, …
Read More »Pasien ODP Dinyatakan Negatif, Pemda Kotim Berikan Surat Keterangan Kesehatan
Beritakalteng.com, SAMPIT – Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) akan memberikan surat keterangan sehat bagi Orang Dalam Pengawasan (ODP) yang dinyatakan negatif Covid-19. “Setelah lepas pantau, dan diperiksa rapid test hasilnya negatif, ODP akan mendapatkan surat sehat. Surat itu diberikan agar yang bersangkutan tidak dijauhi oleh masyarakat,” ungkap …
Read More »