BERITAKALTENG.com – Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (UMPR) menggelar kegiatan Tim Evaluasi Lapangan Ditjen Pembukaan Program Studi Kedokteran dan Program Profesi Dokter. Bertempatan di Gedung Persiapan Fakultas Kedokteran Kampus 2 UMPR, Rabu (11/9/2024). Rektor Universitas Muhammadiyah Palangka Raya H. Muhammad Yusuf menyampaikan bahwa hari ini, Ditjen Kemendikbud menjadwalkan evaluasi …
Read More »Kesepahaman Definisi dan Tata Laksana Penting untuk Capaian Program Permukiman
PALANGKA RAYA, Beritakalteng.com – Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertahanan Provinsi Kalimantan Tengah menggelar Rapat Koordinasi dan Sinkronisasi Bidang Kawasan Permukiman Se – Kalimantan Tengah Tahun 2024. Kegiatan ini berlangsung di M Bahalap Hotel, Rabu (11/9/2024) Hal itu disampaikan oleh Plt. Kepala Dinas Perkimtan Bapak Andi Arsyad, menyampaikan bahwa pentingnya …
Read More »BNN Tangkap Buronan Kasus Narkotika Salihin Setelah Dua Tahun DPO
PALANGKARAYA, Beritakalteng.com – Badan Narkotika Nasional (BNN) RI berhasil menangkap Salihin alias Saleh (39), seorang buronan kasus narkotika yang telah masuk Daftar Pencarian Orang (DPO) selama dua tahun. Salihin, yang juga seorang terpidana narkotika, sebelumnya divonis tujuh tahun penjara oleh Mahkamah Agung. “Saleh adalah terpidana kasus peredaran narkotika jenis sabu, …
Read More »Simpan 5 Paket Narkotika, Sepasang Suami Istri Berhasil Diamankan Polisi
BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Dua orang warga Kecamatan Marikit Kabupaten Katingan kedapatan menyimpan 5 paket diduga narkotika jenis sabu dengan berat total 1,64 gram. Dua warga tersebut merupakan sepasang suami istri berinisial Mar (32) dan RS (27). Kapolres Katingan AKBP Chandra Ismawanto, melalui Kasatresnarkoba AKP Suherman, menjelaskan bahwa penangkapan kedua …
Read More »Harganas ke-31 dan HAN ke-40 : Wujudkan Keluarga Berkualitas untuk Kalteng yang Lebih Baik
Beritakalteng.com, SAMPIT – Perayaan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 dan Hari Anak Nasional (HAN) ke-40, serta Temu Kerja TPPS 2024, bertujuan untuk meningkatkan peran keluarga, perlindungan anak, dan kolaborasi dalam penanggulangan stunting di provinsi Kalimantan Tengah berlangsung di Hotel Aquarius, Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, Kamis (05/9/2024). Kegiatan ini mengangkat tema …
Read More »Dokumen SSK Harus Berkualitas Tinggi dan Dipantau Provinsi untuk Keberhasilan
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Sekretarist Daerah Kalimantan Tengah, Sri Widanarni membuka secara resmi kegiatan Pelatihan Pengisian dan Updating Data Program, Program Percepatan Pembangunan Sanitasi Permukiman (PPSP) pada Web NAWASIS, di Aquarius Boutique Hotel, Palangka Raya, Kamis (5/9/2024). Dijelaskan Sri, bahwa untuk mencapai SDG 6 Sustainable …
Read More »Atlet Kalteng Diharapkan Jaga Martabat Dayak dan Tunjukkan Sopan Santun di PON XXI
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Ketua Dewan Penasehat KONI Kalimantan Tengah, Agustiar Sabran, menyatakan akan memberikan bonus besar kepada atlet yang berprestasi di PON XXI Aceh-Sumut 2024. Atlet peraih medali emas akan mendapatkan Rp150 juta, perak Rp100 juta, dan perunggu Rp75 juta sebagai bentuk dukungan dan motivasi. “Untuk tim beregu, bonus …
Read More »Rapat Kerja Teknis Merupakan Kesempatan untuk Solusi Inovatif dalam Pembangunan Perpustakaan
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Menurut survei perpustakaan di Kalimantan Tengah tahun 2023, minat baca masyarakat masih rendah. Plh. Asisten Pemerintahan dan Kesra, Maskur, menyampaikan hal ini dalam Rapat Kerja Teknis Perpustakaan Desa dan Kelurahan. Kegiatan ini berlangsung di M Bahalap Hotel Palangka Raya. “Ini terlihat dari rendahnya angka kunjungan dan …
Read More »Keberangkatan Kontingen ke PON XXI adalah Kehormatan Besar
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Provinsi Kalimantan Tengah mengadakan acara pelepasan untuk kontingen yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI di Aceh dan Sumatera Utara. Kegiatan ini berlangsung di Halaman Istana Isen Mulang Rujab. Hal ini disampaikan oleh Gubernur Kalimantan Tengah, H. Sugianto Sabran, menegaskan bahwa keberangkatan kontingen ke …
Read More »Gubernur Kalteng Apresiasi 114 Atlet Terbaik, Siap Beraksi di PON 2024
PALANGKARAYA – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), H. Sugianto Sabran, secara resmi melepas kontingen Kalteng yang akan berpartisipasi dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) ke-21. Ajang olahraga bergengsi ini akan berlangsung dari tanggal 8 hingga 20 September 2024 di Aceh dan Sumatera Utara. “Kontingen Kalteng terdiri dari 382 peserta, termasuk 114 atlet …
Read More »