Kotawaringin Barat

Usai Coklit, Pemilih Potensial di Kobar Bertambah 1.789 Orang

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Daftar penduduk potensial pemilih pemilihan (DP4) dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang diserahkan kepada KPU RI kemudian diterus ke KPU Provinsi Kalteng Kemudian diturunkan ke KPU Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) hasil singkronisasi dengan DPT Pemilu Serentak 2024 untuk bahan pencocokan dan penelitian (Coklit) sebanyak …

Read More »

Pemprov Kalteng Setujui Lima Pemekaran Desa di Kobar 

BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Jumlah desa di Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah (Kalteng), nampaknya bakal bertambah. Pasalnya, pemerintah Provinsi Kalteng telah menyetujui pemekaran lima desa baru dari total tujuh nama yang diusulkan. Adapun kelima calon desa tersebut di antaranya Desa Karang Anyar, Desa Kumai Hilir Seberang, Desa Pangkalan Lada, …

Read More »

Progres Coklit di Kobar Sentuh Angka 99 Persen

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotawaringin Barat (Kobar) hampir menyelesaikan pelaksanaan pencocokan dan penelitian (Coklit) dengan persentase mendekati 100 persen yang dilakukan oleh petugas pemutakhiran data pemilih (Pantarlih). Komisioner KPU Kobar Divisi Perencanaan Data dan Informasi, Jaka Wahyu Rahmanto mengungkapkan bahwa secara global, progres Coklit …

Read More »

Kadivpas Monitoring Layanan Dapur Lapas Kelas IIB Pangkalan Bun

BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kadivpas) Kantor Wilayah Kemenkumham Kalimantan Tengah, Tri Saptono melakukan kunjungan ke Dapur Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pangkalan Bun, Rabu (17/7/2024). Kunjungan Monev ini disambut langsung oleh Kalapas Kelas IIB Pangkalan Bun, Doni Handriansyah beserta jajaran dan langsung bergerak menuju ruangan Dapur Lapas …

Read More »

Progres Coklit di Kobar Dekati 100 Persen

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotawaringin Barat (Kobar) hampir menyelesaikan pelaksanaan pencocokan dan penelitian (Coklit) dengan persentase mendekati 100 persen, yang dilakukan oleh petugas pemutakhiran data pemilih (Pantarlih). Komisioner KPU Kobar Divisi Perencanaan Data dan Informasi, Jaka Wahyu Rahmanto mengungkapkan bahwa secara global, progres Coklit …

Read More »

Bapaslon Bupati Kobar Diimbau Susun Program Sesuai RPJPDD

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotawaringin Barat (Kobar) menyelenggarakan sosialisasi penyusunan visi, misi, dan program bakal pasangan calon (bapaslon) yang sejalan dengan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD). Acara ini merupakan bagian dari tahapan pencalonan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kotawaringin Barat tahun 2024. Kegiatan …

Read More »

KPU Kobar Sinkronisasi Data Pemilih di Lapas Pangkalan Bun

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – KPU Kotawaringin Barat (Kobar) melaksanakan koordinasi singkronisasi data potensial untuk pemilih di lokasi khusus pada Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) II B Pangkalan Bun. Dalam persiapan pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Kalimantan Tengah dan Bupati/Wakil Bupati Kobar pada Pilkada Serentak tahun 2024 Komisioner KPU Kobar Divisi Perencanaan Data …

Read More »

Terkait Loksus, KPU Kobar Rakor dengan Perusahaan dan Lapas

    BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Untuk memaksimalkan tahapan Pilkada, KPU Kotawaringin Barat (Kobar) mengadakan rapat koordinasi (rakor) persiapan penyusunan daftar pemilih di lokasi khusus pada pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Kalteng dan Bupati/Wakil Bupati Kotawaringin Barat tahun 2024. Rakor ini melibatkan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) dan beberapa perusahaan di Kotawaringin Barat, …

Read More »

Butuh Dukungan Semua Pihak untuk Sukseskan Pilkada 2024

      BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) dengan Pemerintah Daerah untuk mendukung penyelenggaraan Pilkada serentak tahun 2024. Acara tersebut juga meliputi penyerahan hibah Barang Milik Negara (BMN) dari KPU kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Kobar. Rakor berlangsung di …

Read More »

KPU Serah Aset Tanah Kepada Pemda Kobar

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – KPU Kotawaringin Barat (Kobar) melaksanakan Rapat Koordinasi (rakor) dukungan Pemerintah Daerah dalam penyelenggaraan Pilkada serentak tahun 2024 sekaligus penyerahan hibah BMN KPU kepada Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kobar di Ballroom Hotel Brits Pangkalan Bun, Rabu (10/7/2024). Ketua KPU Kobar, Chaidir mengatakan bahwa pihaknya dalam …

Read More »
error: Content is protected !!