Daily Archives: 10/09/2020

Pemprov Kalteng Kembali Salurkan Bansos ke Warga Terdampak Covid-19

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah kembali menyalurkan Bantuan sosial (Bansos) untuk tahap II bagi masyarakat yang terkena dampak covid-19. Bansus tersebut di launching langsung oleh Gubernur Kalteng, H. Sugianto Sabran di aula Jayang Tingang (AJT) kantor Setdaprov setempat, Kamis (10/9/2020). Orang nomor satu di Kalteng itu mengatakan, …

Read More »

UPR Kembali Gelar Sidang Promosi Terbuka Mahasiswa Program Doktor

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Program Pascasarjana Universitas Palangka Raya (PPs UPR). kembali menggelar sidang promosi terbuka, kepada mahasiswa Program Doktor Ilmu Lingkungan angkatan kedua (tahun 2017). Adapun mahasiswa yang menjalani sidang promosi doktor, ialah Promovendus Rawing Rambang. Yangmana judul disertasi nya adalah ‘KONSEPSI KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK DALAM PENYELENGGARAAN PERKEBUNAN KELAPA …

Read More »

DPRD Kalteng Gelar Rapat Paripurna Istimewa

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Rapat Paripurna Istimewa, yang mengagendakan pelantikan dan pengambilan sumpah Pergantian Antar Waktu (PAW) anggota DPRD Provinsi Kalimantan Tengah periode 2019-2024 digelar, Kamis (10/9/2020) pagi Adapun anggota legislatif, yang di PAW ialah Wilin C Okamoto menggantikan almarhum Sarwani, yang pada awal tahun lalu telah wafat. Selanjutnya, setelah …

Read More »

Pemkab Barsel Segera Terbitkan Perbup Sanksi Tidak Menggunakan Masķer

Beritakalteng.com, BUNTOK – Pemerintah Daerah Kabupaten Barito Selatan dalam waktu dekat akan menerbitkan Peraturan Bupati (Perbup) tentang sanksi bagi yang tidak mematuhi protokol kesehatan. Hal tersebut, disampaikan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Barsel Eddy Purwanto di sela kegiatan pembagian masker gratis kepada masyarakat di Plaza Pasar Beringin Kota Buntok, Kamis (10/9/2020). …

Read More »

Dewan Bartim Ini Imbau Warga Kemana-mana Harus Pakai Masker

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG – Sebagai bentuk dukungan untuk menekan laju persebaran covid-19 di Barito Timur. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur, Adolina berharap agar gerakan ayo pakai masker harus digalangkan baik itu ditempat perbelanjaan maupun tempat umum, supaya mereka mematuhi protokol kesehatan. “Masyarakat Barito Timur harus disiplin …

Read More »

Pilkada Aman dan Damai, Protokol Kesehatan Harus Tetap Diperketat

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG – Bupati Barito Timur Ampera A.Y Mebas sangat berharap penyelenggaraan Pilkada Kalteng tahun 2020 ini bisa berjalan aman dan damai. “Deklarasi damai Pilkada tahun 2020, merupakan bagian dalam kerangka membangun tatanan nilai, norma dan etika dalam proses pelaksanaan kehidupan berdemokrasi yang semua mengikat untuk diwujudkan dalam perhelatan …

Read More »

Polres Barsel Gelar Apel Persiapan Pilkada dan Indonesia Bermasker

Beritakalteng.com, BUNTOK – Jajaran Polres Barito Selatan bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), DPRD, Kelembagaan Masyarakat, tokoh agama, tokoh adat, komunitas dan lainnya di daerah setempat, melaksanakan apel persiapan jelang Pilkada serentak tahun 2020 dan program Indonesia bermasker, Kamis (10/9/2020). Upacara yang diselenggarakan di Lapangan Kantor Bupati Barsel di Jalan …

Read More »
error: Content is protected !!