Daily Archives: 17/09/2019

Rektor UPR: Kualitas Udara di Palangka Raya Kian Membahayakan

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Buruknya kualitas udara di wilayah Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), terpantau dari Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU) sementara, yang menunjukkan angka hingga pada 2.000. Sebagaimana untuk diketahui, menurut data ISPU, kondisi udara baik bila ISPU menunjuk angka 0-50, udara sedang bila ISPU menunjuk angka 50-100, …

Read More »

Polres Bartim Sayembarakan Masyarakat Yang Melapor Pelaku Karhutla

  Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG-  Kabut asap yang menyelimuti wilayah Barito Timur dalam minggu terakhir dirasa sudah menganggu pernapasan dan jarak pandang. Polres Bartim Berkomitmen menindak tegas pelaku pembakaran hutan dan lahan (Karhutla) Bahkan tidak tanggung-tanggung, jajaran Polres Bartim mengadakan sayembara berhadiah bagi masyarakat yang melaporkan pelaku karhutla diwilayahnya. Hal tersebut …

Read More »

Soal Karhutla, Mahasiswa Sampaikan Aspirasi Ke Pemerintah

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Kebakaran hutan dan lahan, terkesan menjadi suatu rutinitas pada tiap tahunnya terjadi di Indonesia, terlebih lagi di Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng). Kondisi demikian, melatarbelakangi Ratusan Mahasiswa yang tergabung dalam organisasi Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dari Universitas Palangka Raya (UPR) dan Universitas Kristen Palangka Raya (UNKRIP) melakukan aksi …

Read More »

2 Personil Polres Bartim Resmi Menempati Jabatan Baru

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Sejumlah Personil Jajaran Polres Barito Timur (Bartim) akan menempati jabatan baru. Seperti Kasat Reskrim, AKP Andika Rama akan menempati jabatan baru di Polda Kalteng, dan digantikan IPTU. Ecky Widi Prawira. Untuk Kepala Kepolisian (Kapolsek) Pematang Karau sebelumnya dijabat IPTU. Boby C Rahail, akan menempati jabatan baru sebagai …

Read More »

Mei 2019, Tambahan Pengahasilan Pegawai Gunakan Perbub Baru

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Pemerintah Kabupaten Barito Timur akan memberlakukan peraturan bupati yang baru terkait pemberian tambahan penghasilan pegawai (TPP) atau yang lebih dikenal dengan tambahan penghasilan (Tamsil) diwilayah kabupaten Barito Timur. Asisten I Pemkab Bartim H Rusdianor mengatakan bahwa pada bulan mei 2019, sistim pemberian tambahan penghasilan pegawai atau lebih …

Read More »

Diperlukan Kesadaran Bersama Mencegah Karhutla

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Selama ini masyarakat masih belum bisa menerima upaya membersihkan lahan tanpa membakar. Menyikapi persoalan ini, anggota DPRD Barito Timur Rini, meminta kepada masyarakat untuk menjaga dan memiliki kesadaran bersama dalam mencegah kebakaran hutan dan lahan. “Masyarakat sekarang masih terkesan meremehkan aturan, bahkan hukumnya sudah jelas ketika masyarakat …

Read More »

Pesawat CN-295 Dikerahkan Buat Hujan Buatan di Kalteng

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Berbagai upaya dilakukan Pemerintah dalam mengatasi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) agar tidak meluas. Salah satunya melakukan rekayasa cuaca atau hujan buatan. Rekayasa cuaca dilakukan dengan menggunakan pesawat jenis CN-295 milik TNI Angkatan Udara Republik Indonesia yang mendarat di Bandar Udara Tjilik Riwut Kota Palangka Raya, selasa …

Read More »

Pengobatan Massal Dampak Asap, BI Gandeng TNI-AD

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Salah satu bentuk aksi kepedulian sosial kepada masyarakat. BI Perwakilan Kalteng bekerjasama dengan Korem 102/PJG, Denkesyah 12.04.02 RS.TNI-AD TK.IV melaksanakan kegiatan pengobatan massal bagi masyarakat Kota Palangka Raya. Kegiatan sosial yang dilaksanakan di kawasan Pelabuhan Rambang  mendapat animo tinggi dari masyarakat. Hal itu dibuktikan dengan banyaknya masyarakat …

Read More »

Izin Perusahaan Bermasalah Mesti Dicabut

beritakalteng.com – SAMPIT – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Sementara, Rimbun mendukung penuh langkah Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Republik Indonesia (RI) dalam memberikan tindakan tegas kepada perusahaan perkebunan yang diduga melakukan kelalaian. Bahkan, untuk tindak lanjut, Rimbun meminta pihak KLHK terus melakukan penyegelan …

Read More »
error: Content is protected !!