Daily Archives: 09/09/2019

Disperkim Selesaikan 2 Depo Mini di Jekan Raya

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Kabid Kebersihan pada Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Disperkim) Kota Palangka Raya, M.Alfath mengungkapkan, pembangunan dua depo mini yang berada di Kecamatan Jekan Raya telah tuntas dibangun. “Dua depo mini telah dirampungkan, dan direncanakan pengoperasiannya bakal diresmikan oleh walikota Palangka Raya,”ungkapnya, Senin (09/9). Dikatakan, dengan telah …

Read More »

3 Putri Kalteng Tampil Memukau di Grand Final Miss Earth Indonesia 2019

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA-Prestasi membanggakan terus diukir para duta seni, budaya dan pariwisata Provinsi Kalimantan Tengah di ajang bergengsi nasional. Sebelumnya prestasi itu ditoreh oleh Ajeng Dwi Andra dalam kompetisi bergengsi Miss Earth Indonesia 2019 yang digelar di Jakarta, baru-baru ini. Dimana gadis cantik dari Mendawai, Kota Pangkalan Bun, Kabupaten Kotawaringin …

Read More »

UPR Jadi Perguruan Tinggi Terdepan, Dalam Mempersiapkan dan Melatih Guru PAUD

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Universitas Palangka Raya (UPR), sebagai salah satu perguruan tinggi terdepan di Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), yang selalu siap berkontribusi dalam mendorong penyediaan sumber daya manusia (sdm), yang memiliki kompetensi dan daya saing. Seperti, dalam hal mendorong dan mempersiapkan, serta melatih tenaga pendidik, khususnya guru Pendidikan Anak Usia …

Read More »

Norhaini : Awasi Ketat Anak Bermain di Luar Rumah

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Sebagaimana diketahui pada hari Minggu 8 September yang lalu , seorang anak berusia 10 tahun tewas tenggelam di parit yang berada di depan kampus STAHN Jalan G. Obos X, Kelurahan Menteng, Kecamatan Jekan Raya. Anak tersebut diduga terjatuh saat sedang memancing di parit yang diketahui baru saja …

Read More »

Sampah Jadi Persoalan Serius, Kata Dewan Bartim Ini

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- persoalan sampah yang sampai saat ini masih menjadi permasalahan serius di Kabupaten Barito Timur. Penumpukan sampah tidak pada tempatnya tak jarang terjadi. Seperti yang disampaikan Anggota DPRD Kabupaten Barito Timur Depe, Masih banyak yang perlu dibenahi dalam urusan sampah, dari segi tempat penampungan sampah. “saya mengajak pemerintah …

Read More »

Data Ulang Peserta JKN-KIS yang Dicabut Pusat

beritakalteng.com – SAMPIT – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), H Ary Dewar meminta agar pemerintah daerah  bisa mendata ulang peserta Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) yang sudah dicabutoleh pemerintah. Menurut Ketua Fraksi Partai Gerindra ini, setidaknya ada 9.000 warga Kotim yang sudah dinonaktifkan dari …

Read More »
error: Content is protected !!