Daily Archives: 17/06/2022

Lokasi Bazar Dinilai Rawan Becek

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Bazar UMKM Harati yang sedang berlangsung di lapangan mini area Stadion 29 November Sampit, yang dilaksanakan hingga 23 Juni 2022 nanti didukung penuh oleh pihak DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Hal ini dikarenakan dapat membangkitkan kembali perekonomian masyarakat, khususnya sektor usaha, kecil dan menengah (UMKM) yang …

Read More »

Dukung Pelaksanaan Bazar UMKM Harati Pemkab Kotim

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), H. Rudianur sangat mendukung pelaksanaan bazar UMKM Harati yang digelar di Stadion 29 November Sampit. Pasalnya kegiatan pasar dan bazar sudah sangat lama tidak dirasakan oleh masyarakat. “Kami tentunya sangat mendukung dengan terselenggaranya bazar UMKM Harati ini, kita semua …

Read More »

Usut Dugaan Korupsi Dana MTQ, Kejari Barsel Telah Periksa 30 Lebih Saksi

Beritakalteng.com, BUNTOK – Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Barito Selatan telah memeriksa 30 orang lebih saksi guna mengungkapkan adanya dugaan tindak pidana korupsi dana Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tahun 2020. Informasi tersebut diungkapkan oleh Kepala Kejari (Kajari) Barsel, Romulus Haholongan pada saat menggelar press rilis di Kantor Kajari di Buntok, Jumat …

Read More »

Andrie Elia Apresiasi Pemberian Beasiswa Dari Yayasan Van Deventer Maas Indonesia

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR), Dr. Andrie Elia,SE,Msi mengapresiasi adanya kerjasama dengan pihak Yayasan Van Deventer Maas Indonesia, salah satunya yakni memberikan beasiswa kepada 15 mahasiswa berprestasi. “semoga beasiswa ini menjadi perhatian bagi mahasiswa yang menerima. Semoga bermanfaat untuk meningkatkan kualitas belajar, dan semangat belajar,” kata …

Read More »

Kejari Barsel Ungkap Alasan Ditolaknya Pengacara Hi Dampingi Kliennya Saat Pemeriksaan

Beritakalteng.com, BUNTOK – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Barito Selatan, Romulus Haholongan mengungkapkan alasan tidak diperbolehkannya pengacara mendampingi saksi Hi dalam pemeriksaan kasus dugaan korupsi dana Musabaqah Tilawatil Qur’an tahun 2020. Dijelaskan Romulus, bahwa berdasarkan Pasal 54, 55 dan 56 KUHAP yang boleh didampingi pengacara ataupun kuasa hukum hanya orang yang …

Read More »

Ketua DPRD Gumas: Panitia Pilkades Harus Netral

BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Kalangan DPRD Kabupaten Gunung Mas (Gumas) meminta jajaran panitia kegiatan Pilkades di 41 desa yang ada di wilayah kabupaten setempat, agar selalu mengutamakan netralitas bagi semua calon kepala desa (Kades). Ketua DPRD Kabupaten Gumas Akerman Sahidar mengatakan, panitia pilkades baik yang ada di wilayah setempat, secara khusus …

Read More »

Tiga Organisasi Terima Bantuan Ambulance

BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Pemerintah Kabupaten Katingan menyerahkan bantuan kendaraan mobil Ambulance Jenazah kepada 3 organisasi Keagamaan, bertempat di Kelurahan Kasongan Lama, Kecamatan Katingan Hilir, Jumat 17 Juli 2022 belum lama ini. Tiga pengurus organisasi yang mendapat bantuan tersebut diserahkan oleh Bupati Katingan melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Katingan, Pransang, kepada …

Read More »
error: Content is protected !!