Headline

Barito Timur

Bangun Sinergitas Melalui Senam Pagi Bersama

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Bupati dan Wakil Bupati Barito Timur Bapak Ampera AY Mebas dan Habib Said Abdul Saleh berserta unsur dilingkup pemerintah Kabupaten Barito Timur, melakukan olah raga senam pagi bersama. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Kejaksaan Negeri Barito Timur, Ketua Pengadilan Barito Timur, Perwira Penghubung, Waka Polres Barito Timur, …

Read More »

Pemkab Sambut Baik Terbentuknya Komunitas UMKM di Bartim

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Kepala Dinas Koperasi, UKM dan Perindustrian (Diskoperin) Kabupaten Barito Timur, Ina Karunia melalui Kabid Bina UMKM Christian Pantamei sangat menyambut baik terbentuknya, Komunitas Usaha Kecil menengah (UMKM) sebagai wadah berkumpulnya pelaku usaha yang ada di barito timur. “Dalam terbentuknya Komunitas ini merupakan tindak lanjut dari pelatihan pelaku …

Read More »

Pemkab Bartim Mulai Melakukan Kegiatan Safari Natal

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Mulai tanggal 6 Desember 2019 nanti, Pemerintah Kabupaten Barito Timur direncanakan akan mulai kegiatan Safari Natal untuk tahun 2019 yang rencananya dilaksanakan di 10 Kecamatan. Melalui Kasubbag Keagamaan Setda Barito Timur Inriano KB Gapan mengatakan, dalam kegiatan Safari natal ini merupakan pelaksanaan misi Pemkab Barito Timur salah …

Read More »

Pemkab Bartim Berencana Kembangkan Lahan Cabe Rawit

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Pemerintag Kabupaten (Pemkab) Barito Timur (Bartim) melalui Dinas Pertanian berencana akan mengembangkan lahan untuk penanaman cabe rawit. Pasalnya cabe rawit merupakan jenis komoditi yang banyak di budidayakan di Barito Timur. Kepala Dinas Pertanian Ir. Riza Rahmadi mengungkapkan bahwa dinas pertanian saat ini menggembangkan lahan untuk digunakan penanaman …

Read More »

Hampir 101 Desa di Barito Timur Sudah Teraliri Listrik

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Barito Timur, Jumail melalui Kasi PJU Septeriadi Ngubel menyebutkan, Hampir di 101 desa di Barito Timur sudah teraliri listrik. “untuk tahun 2019 sedang dibangun jaringan listrik PLN untuk 7 dusun yang terdapat dibeberapa desa dan hingga pertengahan November 2019 dari …

Read More »

Kades Kalinapu di Berhentikan Dari Jabatanya

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Kepala Desa Kalinapu Kecamatan Paju Epat Kabupaten Barito Timur Provinsi Kalimantan Tengah, Yasman S, diberhentikan sementara terkait adanya pemeriksaan khusus (Kasus) yang dilakukan oleh tim Auditor internal Ispekturat Kabupaten Barito Timur. Pemberhentian sementara Yasman selaku kepala desa kalinapu dibenarkan Plt Camat Paju Epat Predi Takasiang mengungkapkan, dirinya …

Read More »

Guru Diminta Kreatif dan Inovatif Dalam Mengajar

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Wakil Ketua I DPRD Kabupaten Barito Timur Ariantho S muller mengungkapkan, para guru sekabupaten Barito Timur  harus kreatif dan inovatif dalam mengajar kepada murid-muridnya, dan juga harus menciptakan memandirian bagi muridnya. “saya mengharapkan agar guru mulai berkreiasi untuk mengubah pola mengajar yang selama ini kaku, dan supaya …

Read More »

Bupati Hadiri Acara Pesparawi Ke VI di Kecamatan Paku

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Bupati Barito Timur Ampera AY Mebas membuka langsung kegiatan Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) ke-VI di Kabupaten Barito Timur bertempat gedung Gereja Beto Wao Tampa, Kecamatan Paku, pada hari kamis (28/11) kemarin. Bupati dalam sambutanya mengungkapkan, kegiatan Pesparawi tersebut merupakan wujud misi pemerintah Kabupaten Barito Timur, yaitu …

Read More »

Waspadai Penyakit DBD di Musim Penghujan

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Dinas Kesehatan Kabupaten Barito Timur mengingatkan agar masyarakat waspada dengan penyakit yang kerap terjadi pada musim hujan saat ini. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Barito Timur, Dr Simon Biring mengatakan, agar masyarakat dapat lebih waspada terhadap sejumlah penyakit akibat pergantian musim kemarau ke musim hujan. “Dalam pergantian musim …

Read More »