Daily Archives: 10/03/2023

Wahid Yusuf Dorong Kalangan Melenial Manfaatkan Sungai untuk Budidaya Ikan

  BERITAKALTENG.COM, Palangka Raya – Sejumlah kalangan legislatif Kota Palangkaraya mendorong generasi muda atau kalangan milenial, agar dapat tertarik mengembangkan budidaya sektor perikanan. “Terutama para anak muda kaum milenial, diharap bisa memanfaatkan keberadaan potensi sungai-sungai yang berada di Kota Palangka Raya, untuk pengembangan budi daya perikanan,” kata Wakil Ketua I …

Read More »

Dukung Capaian Smart Ekonomi 

  BERITAKALTENG.COM, Palangka Raya – Kalangan legislatif Kota Palangkaraya mengajak para pelaku usaha di kota setempat untuk mendukung capaian Kota Palangka Raya yang ‘Smart Ekonomi’. “Iya, salah satunya untuk mendukung usaha yang dijalankan maka pelaku usaha hendaknya menggunakan kecanggihan teknologi. Terutama untuk mendukung pembayaran penjualan produk usahanya,” kata Anggota Komisi …

Read More »

IGTKI Parenggean Gelar Diklat Penurunan Stunting

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Ikatan Guru Taman Kanak-kanak Indonesia (IGTKI) Kecamatan Parenggean, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melaksanakan pendidikan dan pelatihan (Diklat) pengimbasan program percepatan penurunan stunting angkatan ke 25. “Melalui diklat ini, diharapkan menjadi upaya dalam pelibatan guru khususnya guru pendidikan anak usia dini agar mengambil peran dalam penurunan stunting …

Read More »

Pemkab Tak Fasilitasi Pasar Ramdhan

Foto : Kepala Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Barito Timur, Berson. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Pemerintah Kabupaten Barito Timur nyatakan tidak memfasilitasi Pasar Ramdhan untuk tahun 2023 ini. “Hal itu lantaran pada tahun 2022 kemarin masih masa pandemi Covid-19, sehingga dana untuk Pasar Ramdhan tahun 2023 ini tak …

Read More »

Program Pemerintah Musti Terencana dengan Baik

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan terus mengingatkan Satuan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD) yang ada di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan agar setiap program yang akan dilaksanakan terlebih dulu direncanakan secara terukur. “Kami dari kalangan legislatif mengingatkan kembali agar OPD di Seruyan bisa merencanakan program …

Read More »

Berharap Pemkab Seruyan Maksimalkan PAD Pariwisata

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mendorong pemerintah daerah untuk memaksimalkan galian Pendapatan Asli Daerah (PAD) di sektor pariwisata yang ada di wilayah setempat. “Kami mendorong agar pemerintah daerah melalui dinas terkait untuk memaksimalkan retribusi PAD salah satunya di sektor pariwisata yang ada di …

Read More »

Penuhi Kebutuhan Selama Ramadhan dan Lebaran, BI Kalteng Persiapkan Rp2,5 Triliun Uang Kartal

  BERITAKALTENG.COM, Palangkaraya – Guna memenuhi kebutuhan masyarakat di seluruh wilayah Kalimantan Tengah dalam bertransaksi ekonomi, terutama selama bulan Suci Ramadhan 1444 H, Lebaran, dan Liburan menjelang atau Pasca Idul Fitri. Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPw-BI) Provinsi Kalimantan Tengah telah mempersiapkan sebanyak Rp2,5 Triliun uang kartal. Hal ini sebagaimana …

Read More »

Terkait Pilkades, Dewan Bakal Bahas Usai Lebaran

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan berencana akan menggelar rapat terkait permasalahan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) setalah perayaan Idul Fitri 1444 Hijriah. “Menyikapi permasalahan Pilkades kami di DPRD akan mengadakan rapat kembali dan rencananya setelah Idul Fitri,” kata Anggota DPRD Seruyan Arahman, Sabtu (9/3/2023). Arahman …

Read More »
error: Content is protected !!