Daily Archives: 24/01/2018

Selaraskan Pusat dan Daerah Melalui Sistem Perizinan Terintegrasi

BeritaKalteng, Jakarta- September tahun lalu, peringkat daya saing Indonesia naik ke posisi 36 berdasarkan laporan World Economic Forum. Dalam laporan yang bertajuk Global Competitiveness Index 2017-2018 tersebut, daya saing Indonesia melejit 5 peringkat dari posisi ke-41. Hal tersebut tentu saja disambut positif berbagai pihak termasuk Presiden Joko Widodo. Namun, dirinya …

Read More »

Megawati Ingin Calon Pemimpin Ikut Sekolah Partai

  BeritaKalteng, Palangka Raya- pelaksanaan Rapat Kerja Khsusu (Rakerdasus) dalam menghadapi pelaksanaan Pilkada 2018 oleh PDI Perjuangan tidak hanya dilakukan di Wilayah Kalteng saja akan tetapi juga dilaksanakan di 17 Provinsi di Indonesia. Sekretaris Umum PDI Perjuangan, Hasto Kristiyanto usai kegiatan Rakerdasus menyampaikan, Ibu Megawati Soekarnoputri memimpin secara khusus di …

Read More »

Hamka : Masyarakat Segera Laporkan PT. AGL

BeritaKalteng, Palangka Raya- dugaan penggarapan lahan milik masyarakat Desa Goha dan Desa Ramang Kecamatan Banama Tingang Kabupaten Pulang Pisau, secara sepihak oleh PT. Agrindo Green Lestari (AGL) kembali mendapat reaksi dari sejumlah kalangan. Bahkan Anggota DPR RI, Rahmad Nasution Hamka angkat bicara mengenai persoalan sengketa lahan yang sudah dihadapi oleh …

Read More »

PDI-P Persiapkan Kemenangan 11 Paslon di Pilkada 2018

BeritaKalteng, Palangka Raya- Dalam upaya meraih kemenangan kepada Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati, Walikota dan Wakil Walikota yang diusung pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2018 khsusunya di Wilayah Provinsi Kalteng. PDI Perjuangan Provinsi Kalteng melaksanakan kegiatan Rapat Kerja Daerah Khsusu Rakerdasus yang dihadiri seluruh pengurus PDI-P mulai …

Read More »

Kunjungan RI2, Pangdam XII/Tpr Tidak Tolerir Kesalahan Sedikitpun

BeritaKalteng, Palangka Raya- Sehubungan dengan adaya kunjungan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla ke pernikahan Gubernur Kalteng Sugianto Sabran dan Yulistra Ivo Azhari. sejumlah personil pengamanan gabungan dari anggota TNI dan Polri dalam Satuan Tugas (Satgas) pengamanan very very important person (VVIP) disiagakan. Pandam XII/ Tanjung Pura (Tpr) Mayjen.TNI Achmad Supriyadi …

Read More »
error: Content is protected !!