Daily Archives: 05/05/2024

Bupati Gunung Mas Apresiasi Kegiatan Kejusnas Grasstrack

Gunung Mas – Bupati Gunung Mas Jaya S Monong menyambut baik dengan adanya kegiatan kejurnas Region IV Kalimantan putaran I yang diselenggarakan Ikatan Motor Indonesia (IMI) setempat. “Saya selaku Bupati Gunung Mas mengucap syukur serta sangat mengapresiasi agenda Kejuaraan Nasional Grasstrack ini, setelah sebelumnya sukses menyelenggarakan Kejuaraan Daerah tahun 2023,” …

Read More »

KPU Beri Waktu Bakal Calon untuk Pilkada Kumpulkan Dukungan

BERITAKALTENG.com – Palangka Raya – Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggekar kegiatan Media Gathering. Kegiatan tersebut berlangsung di M Hotel Bahalap Palangka Raya, Minggu (5/5/2024). Dalam kesempatan itu Ketua KPU Kalteng, Sastriadi menyampaikan hal-hal yang berkaitan dengan penyerahan dukungan bagi bakal pasangan calon perseorangan untuk Pilkada, baik untuk …

Read More »

KPU Kalteng Berikan Waktu Bagi Bakal Calon Himpun Dukungan 

FOTO : Ketua KPU Provinsi Kalimantan Tengah, Sastriadi.

      PALANGKA RAYA, Beritakalteng.com – Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) gelar media gathering di Hotel Bahalap Palangka Raya, Minggu (5/5/2024). Dalam pidatonya, Ketua KPU Kalteng, Sastriadi mengatakan bahwa masa penyerahan surat dukungan bagi bakal pasangan calon perseorangan untuk Pilgub dan Pilkada Bupati/Walikota dimulai pada tanggal 8 …

Read More »