PALANGKARAYA – Event FEKDI merupakan event tahunan digelar Bank Indonesia, adalah sebagai salah satu dukungan nyata bagi pengembangan ekonomi dan keuangan digital. Karena itu even tersebut patut diapresiasi. Begitu disampaikan Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin melalui Sekda Kota Palangka Raya, Hera Nugrahayu, usai menghadiri acara pembukaan Festival Ekonomi Keuangan …
Read More »Daily Archives: 08/05/2023
Pemda Gumas Gelar Rakor Bahas Kesiapan KKN Tematik
Kuala Kurun – Pemerintah Kabupaten Gunung Mas menggelar rapat koordinasi pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik, Senin (8/5/2023). Kegiatan yang dilaksanakan di aula Bappedalitbang membahas tentang persiapan pelaksanaan KKN Kegiatan rapat koordinasi dibuka oleh Plh Sekda Gunung Mas, Richard dan dihadiri oleh Ketua LPPM UPR Dr. Ir. Evi Veronica,M.Si, dan …
Read More »Sebanyak 11 Point Rekomendasi LKPJ Disampaikan ke Pemerintah Kota
PALANGKARAYA – Sebanyak 11 point rekomendasi dari hasil pembahasan pansus terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Wali Kota Palangka Raya Tahun Anggaran 2022 disampaikan oleh Panitia khusus (Pansus) DPRD Palangka Raya. Ke 11 point rekomendasi itu disampaikan kepada Pemerintah Kota Palangka Raya pada Rapat Paripurna ke-2 Masa Persidangan III Tahun Sidang …
Read More »Sebanyak 1.360 Calon Mahasiswa UPR Ikuti UTBK SNBT 2023
PALANGKARAYA – Rektor Universitas Palangka Raya Prof. Dr. Ir. Salampak, M.S membuka secara resmi kegiatan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK SNBT) Tahun 2023, Senin (8/5/2023). Bertempat di Gedung UTBK Universitas Palangka Raya. Prof. Salampak menyampaikan rasa terima kasih kepada calon mahasiswa yang telah mendaftarkan diri di UPR. “UPR terus berkomitmen …
Read More »Pemerintah Gunung Mas Rumuskan Inovasi Pemberantasan Narkotika Dikalangan Anak Muda
Kuala Kurun – Bekerjasama dengan Aparat Kepolisian Setempat. Pemerintah Kabupaten Gunung Mas tengah merumuskan Inovasi dalam pemberantasan narkoba khususnya di kalangan anak muda. Plt Kepala Disdikpora Gunung Mas, Aprianto mengatakan, inovasi yang saat ini tengah dirumuskan Disdikpora Gunung Mas bersama Polres tersebut bernama polisi masuk sekolah atau polisi tame sakula …
Read More »Bupati Hadiri FEKDI di Palangkaraya
Foto : Bupati Barito Timur, Ampera A.Y Mebas saat menghadiri kegiatan FEKDI di Palangkaraya. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Bupati Barito Timur, Ampera A.Y Mebas mengikuti kegiatan pembukaan Main Event Festival Ekonomi Keuangan Digital Indonesia (FEKDI) 2023 dan Launching Sinergi Perluasan Akseptasi Digital, bertempat diruang serbaguna Kantor Perwakilan Bank Indonesia …
Read More »Tingkatkan Literasi dan Edukasi, Taufik : Jangan Ragu Gunakan QRIS
PALANGKARAYA – Dengan meningkatkan Literasi dan Edukasi terkait penggunaan QRIS kepada masyarakat secara luas diharapkan transaksi secara digital dapat semakin meningkat, baik itu pedagang maupun pembeli akan semakin banyak yang menggunakan QRIS. Seperti yang disampaikan Kepala Kantor Perwakilan Wilayah Bank Indonesia (KPw-BI) Kalimantan Tengah, Taufik Saleh menyebutkan, saat ini di …
Read More »Festival Budaya Nansarunai Jajaka 2023 Resmi Berakhir
Foto : Bupati Barito Timur, Ampera A.Y Mebas. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Festival Nansarunai Jajaka tahun 2023 berakhir. Kegiatan yang digelar oleh Pemerintah kabupaten Barito Timur (Bartim) Provinsi Kalimantan Tengah dengan sejumlah rangkaian kegiatan, yakni penampilan tarian adat budaya, perlombaan dan keterlibatan penyajian dari UMKM serta sejumlah hiburan yang …
Read More »Waduh, Tunggakan Pelanggan PDAM Capai Ratusan Juta
Foto : Direktur PDAM Kabupaten Barito Timur, Bunyamin. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Sedikitnya ribuan pelanggan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Barito Timur tercatat menunggak pembayaran rekening air mencapai ratusan juta. “Tunggakan rekening yang terjadi sampai dengan bulan ini, dari IKK Ampah, IKK Hayaping, IKK Jaar, IKK Bentot, Tamiang …
Read More »Petani Dijanjikan Bantuan Bibit Kepiting Unggul
BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan Zuli Eko Prasetyo memberikan dukungan bagi petani, khususnya pembudidaya kepiting yang ada di wilayah setempat. Dikatakannya, khususnya dalam hal pembibitan, pihaknya nanti akan berkoordinasi dengan dinas terkait yaitu kepada Dinas Perikanan setempat dengan harapan seluruh petani pembudidaya kepiting mendapatkan …
Read More »