Daily Archives: 06/11/2022

Satgas TMMD Tetap Bertugas di Hari Libur

BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – Tiada hari tanpa mengabdi untuk masyarakat, inilah kalimat yang tertanam dalam jiwa raga setiap anggota Tim Satgas TMMD, sehingga dalam menjalankan tugasnya tidak mengenal hari libur. “Kondisi ini memang tidak terbantahkan, fakta di lapangan kendati hari Minggu anggota Tim Satgas TMMD tetap beraktivitas menyelesaikan sasaran fisik, salah …

Read More »

Warga Kecamatan Pulau Hanaut Masih Andalkan Feri Penyeberangan

BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – Sulitnya akses transportasi bagi warga sejumlah desa di Kecamatan Pulau Hanaut menuju ke wilayah seberang di Kecamatan Mentaya Hilir Selatan, Kotawaringin Timur, membuat warga setempat masih mengandalkan jasa penyeberangan menggunakan kelotok feri tradisional. Salah satunya adalah melalui dermaga yang terletak di Desa Basirih Kecamatan Mentaya Hilir Selatan. …

Read More »

Andrie Elia : Pemuda Pemudi Dayak Kalteng Berpotensi Besar untuk Terus Berkembang

  BERITAKALTENG.COM, PALANGKA RAYA – Dalam kegiatan Konferensi Provinsi (Konferprov) II Gerdayak Indonesia yang dilaksanakan belum lama ini. Organisasi Masyarakat (Ormas), Gerakan Pemuda Dayak (Gerdayak) telah menganugerahan medali kehormatan kepada Ketua Harian Dewan Adat Dayak (DAD) Kalimantan Tengah (Kalteng), Dr. Andrie Elia, SE, M.Si , jalan Yoes Soedarso, Sabtu (5/11). …

Read More »
error: Content is protected !!