Daily Archives: 07/11/2017

Peduli Sesama, PKPI Kalteng Adakan Kegiatan Sosial

Beritakalteng.com– momentum hari Pahlawan 10 November 2017. Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) Partai Keadilan Persatuan Indonesia (PKPI) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) melaksanakan kegiatan sosial berupa donor darah dan pembagian bingkisan kasih kepada masyarakat selasa (07/11). Aksi kegiatan Sosial tersebut tampaknya tidak hanya diselenggarakan oleh DPP PKPI di Kalteng saja, akan tetapi …

Read More »

Disducapil Buka Perekaman E-KTP Bagi Pemula

Beritakalteng.com– Dalam menghadapi Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) serentak tahun 2018 khususnya Pemilukada Walikota dan Wakil Walikota Palangka Raya. Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) membuka perekaman khusus bagi pemula. Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Palangka Raya, Zulhikmah Raviq, mengatakan pihaknya sudah membuka perekaman bagi pelajar pemula yang …

Read More »

Sekjen Kemenkuham RI Resmikan Gedung Kanwil Kalteng Senilai Rp.21,6 M

Beritakalteng.com– Sejak dibangunnya Gedung Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM (Kanwil Kemenkumham) Provinsi Kalteng dengan beberapa kali tahapan sejak tahun 2010 sampai tahun 2016 ini, akhirnya diresmikan langsung oleh Sekretaris Jendral Kemenkumham RI, Bambang Rantam Sariwanto selasa (07/11). Peresmian gedung Kanwil Kumhamham Kalteng seluas 3.278 meter kwadrat yang terletak di …

Read More »

Presiden Ingin Masyarakat Kerja Keras Manfaatkan Hutan Sosial

  Beritakalteng.com- Presiden Joko Widodo kembali melakukan peninjauan kawasan perhutanan sosial yang ada di Desa Dungus, Kabupaten Madiun, Provinsi Jawa Timur. Kawasan tersebut merupakan titik terakhir dari putaran pertama peninjauan perhutanan sosial yang dilakukan oleh Presiden. Dalam kesempatan tersebut, Kepala Negara juga memberikan izin pemanfaatan hutan melalui surat keputusan (SK) …

Read More »
error: Content is protected !!