Katingan

25 Tahun Kementerian BUMN, Di Kota Kasongan Bakal Ada Jalan Sehat Gratis

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Dalam rangka memperingati 25 tahun Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), PT Pupuk Indonesia – PT Pupuk Kaltim – PT PGN dan PT PP melalui CV Friend’s Production menyelenggarakan kegiatan jalan sehat gratis untuk seluruh masyarakat Indonesia dengan konsep “Estafet Obor BUMN” dari Sabang Sampai …

Read More »

Sambut Peringatan HUT Ke-104, Damkar Katingan Tegaskan Tupoksi Damkar Bukan Hanya Memadamkan Api Saja Melainkan Penyelamatan

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Berdiri sejak 1 Maret 1919 dan hingga saat ini pada Rabu 1 Maret 2023, Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan Indonesia kembali merayakan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-104. Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Pemadam Kebakaran Kabupaten Katingan Pimanto, melalui Kepala Bidang Pemadam …

Read More »

Perangkat Daerah Agar Pro-aktif Mengusulkan Kegiatan Yang Didanai Melalui APBN Dan DAK

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Bupati Katingan Sakariyas, melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Katingan Pransang, membuka kegiatan Konsultasi Publik Rencana Kerja Pemerintah Daerah Dan Forum Lintas Perangkat Daerah Kabupaten Katingan, di aula lantai II kantor Bappelitbang Katingan. Kegiatan dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Dan Rencana Kerja Perangkat Daerah …

Read More »

Program Penjualan Beras Murah Sangat Membantu Perekonomian Masyarakat Katingan

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan menyampaikan apresiasi yang baik atas dilaksanakannya penjualan beras murah oleh Perusahaan Umum (Perum) Bulog wilayah Kalteng yang bekerjasama dengan Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Kalteng di Kota Kasongan. Penjualan beras bertempat disekitaran jalan Revolusi Kecamatan Katingan Hilir Kabupaten Katingan, …

Read More »

Porprov Kalteng, ESI Katingan Targetkan Tiga Besar

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Turnamen seleksi atlet Esport kategori Efootball telah rampung dilaksanakan. Sejumlah player masuk dalam daftar nama atlet yang bakal memperkuat kontingen Katingan pada Porprov Kalteng 2023. Sebagai bentuk penghargaan, Esport Indonesia (ESI) Kabupaten Katingan memberikan piagam dan piala kepada para juara di Cafe Do It Kupi …

Read More »

Bupati Sakariyas Lantik Pejabat Baru Asisten I Setda Katingan Dan Kepala Disnakertrans

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Sebanyak dua orang Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Katingan mengalami rotasi jabatan khususnya pejabat Eselon II atau Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama. Hal ini diketahui, saat Bupati Katingan Sakariyas melaksanakan pelantikan dan pengambilan sumpah/janji jabatan  atas nama Hariawan sebagai Asisten I Bidang Pemerintahan dan …

Read More »

Puluhan Player Bersaing Jadi Atlet EFootball Katingan

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Elektronik Sport Indonesia (ESI) Kabupaten Katingan gelar seleksi atlet Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kalimantan Tengah ke-12 cabang EFootball kategori 2 vs 2 pada Minggu (19/2/2023) malam. Seleksi yang digelar di Do It Kupi Kasongan tersebut dihadiri 22 orang atlet, yaitu tim A Bagaskhara Rifega Oktaviano …

Read More »

Bantuan Transportasi Air Sangat Penting Bagi Puskesmas di Wilayah Rawan Banjir

  FOTO : Anggota DPRD Katingan, Aldy A.   BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Pemerintah Daerah melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Katingan mendapat saran dan pokok pikiran agar  bagi Puskesmas dan Pustu yang tempat rawan banjir mendapatkan bantu alat traportasi air berupa perahu kelotok. Demikian disampaikan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerahb(DPRD) Kabupaten …

Read More »

Bupati Sakariyas Resmi Melantik 2 Pejabat Administrator, 1 Pejabat Pengawas dan 11 Pejabat Fungsional

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Sebanyak 14 orang Pejabat Pegawasi Negeri Sipil (PNS) lingkup Pemerintah Kabupaten Katingan resmi dilantik serta pengambilan sumpah/janji oleh Bupati Katingan Sakariyas, di aula Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Katingan, pada Senin 6 Februari 2023. Acara pelantikan dan pengambilan sumpah janji jabatan ini …

Read More »

Sempat Vonis Bebas, Runai Kembali Ditahan Oleh Kejaksaan Negeri Katingan

KASONGAN – Kejaksaan Negeri Katingan kembali melakukan eksekusi terhadap salah satu mantan pejabat Dinas Pertanian Kabupaten Katingan, eksekusi ini  dilakukan akibat adanya dugaan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) yang dilakukan nya semasa menjabat. Mantan pejabat Dinas Pertanian yaitu Runai yang diketahui pernah menjabat sebagai Kepala Bidang Sarana Dan Prasarana Dinas Pertanian, …

Read More »
error: Content is protected !!