Daily Archives: 23/03/2024

Pj Bupati Katingan : Harga Sembako Tidak Mengalami Kenaikan Yang Signifikan

BERITAKALTENG.COM – KASONGAN – Penjabat (Pj) Bupati Katingan Saiful, mengatakan untuk ketersedian sembilan bahan pokok (Sembako) menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah/tahun 2024 Masehi masih relatif aman. Kemudian, terkait harga sembako diwilayah Kabupaten Katingan juga tidak mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Walaupun jika terjadi kenaikan harga, namun selisihnya tidak …

Read More »

Pj Kepala Desa Tumbang Runen dan PAW Anggota BPD Di Katingan Resmi Dilantik

BERITAKALTENG.COM – KASONGAN – Zainal Fahrudin resmi dilantik sebagai Penjabat (Pj) Kepala Desa Tumbang Runen, Kecamatan Kamipang, Kabupaten Katingan. Zainal Fahrudin dilantik langsung oleh Pj Bupati Katingan Saiful, di Aula Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD) Kabupaten Katingan, Sabtu 23 Maret 2024. Turut Asisten I dan Asisten II Setda Katingan, …

Read More »

Hadiri Rakor Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2024, Rivan : “Utamakan Keselamatan dan Patuhi Lalu Lintas”

MERAK – Direktur Utama (Dirut) Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Penyelenggaraan Angkutan Lebaran 2024/1445 H pada Lintasan Penyeberangan Merak-Bakauheni. Agenda tersebut digelar oleh Kementerian Perhubungan, di Terminal Eksekutif Sosoro Pelabuhan Merak, pada Sabtu (23/03/2024) . Rivan menyampaikan, rapat koordinasi lintas instansi yang dipimpin langsung oleh Menteri …

Read More »

Pengembangan Pendidikan di Kalteng Membutuhkan Dukungan Semua Pihak

PALANGKARAYA – Wakil Ketua DPRD Kalteng, Faridawaty Darland Atjeh mengatakan bahwa pengembangan dunia pendidikan di wilayah Kalimantan Tengah ini perlu mendapat dukungan dari seluruh pihak, termasuk pula dari kalangan legislator DPRD Kalteng. “kami selalu memberikan dukungan untuk pengembangan pendidikan di wilayah Bumi Tambun Bungai ini. Salah satunya dengan mempelajari program …

Read More »
error: Content is protected !!