Daily Archives: 04/08/2022

Demi Sukseskan Pemilu 2024, Bawaslu Gelar Sosialisasi Partisipatif

Foto : Bawaslu melakukan foto bersama seusai menggelar sosialisasi Badan Pengawas Pemilu serentak tahun 2024. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Peran masyarakat dalam aspek pengawasan menjadi salah satu pertimbangan kesuksesan suatu penyelenggaraan Pemilu. Sehingga nilai Demokrasi terjaga dan Pemilu benar-benar menghasilkan sosok yang bisa dipertanggungjawabkan. Dalam kegiatan sosialisasi, dibuka oleh …

Read More »

Pemda Kotim Diminta Tingkatkan Penanganan Stunting

BERITAKALTENG.COM, SAMPIT –  Kalangan Legislatif Kabupaten Kotim (Kotim) meminta pemerintah daerah terus berupaya meningkatkan koordinasi penanganan stunting (gangguan pertumbuhan) agar hasilnya lebih optimal dan  lebih cepat, karena selama ini pihaknya melihat masih lemahnya koordinasi kabupaten dengan kecamatan dan desa juga perlu perhatian. “Kabupaten Kotim saat ini  menduduki peringkat pertama tertinggi …

Read More »

Segera Tuntaskan Pembangunan  Jalan Angkutan Perusahaan

BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – Sejumlah kalangan legislatif Kotawaringin Timur (Kotim) meminta agar pihak perusahaan segera menuntaskan pembangunan jalan khusus kendaraan perusahaan. Hal ini  bertujuan agar angkutan berat  yang mengangkut Crude Palm  Oil (CPO) tidak lagi melintasi  jalan di dalam Kota Sampit “Kami meminta pembangunan jalan angkutan yang mulai dari Jalan Jenderal  …

Read More »

Kemampuan ASN Menggunakan Teknologi Harus Tetap Diperkuat

Beritakalteng.com, Palangka Raya – Kebijakan work from home (WFH) dan kegiatan yang direkomendasikan secara daring, membuat para Aparatur Sipil Negara (ASN) harus terbiasa dengan pemanfaatan teknologi informasi.  Semenjak merebaknya pandemi Covid-19 beberapa tahun belakangan ini, membuat pemerintah mengambil kebijakan melakukan pembatasan kegiatan pada sejumlah kegiatan sentral. Termasuk dalam birokrasi pemerintahan. …

Read More »

Potensi Kenaikan Kasus Aktif Covid-19 Perlu Diwaspadai

Beritakalteng.com, Palangka Raya – Anggota DPRD Palangka Raya, Noorkhalis Ridha mengatakan, untuk meminimalisir penyebaran virus Covid-19 yang saat ini angka kasus aktifnya cenderung naik, maka perlu diperkuat kembali pola 3T, yakni testing, tracing dan treatment (3T). “Iya, saya rasa testing, tracing dan treatment perlu dilakukan diberbagai fasilitas publik, karena kasus …

Read More »
error: Content is protected !!