Daily Archives: 12/05/2021

Dewan Kalteng Ini Minta Food Estate Wajib Libatkan Masyarakat Lokal

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Keberadaan food estate di wilayah Kalimantan Tengah diharapkan dapat menjadi program yang dapat mensejahterakan masyarakat khususnya masyarakat lokal. Seperti yang disampikan oleh Anggota Komisi IV DPRD Kalteng, Bryan Iskandar bahwa keberadaan pembukaan lahan pertanian baru tentunya harus didukung dengan Sarana Prasarana (Sapras) dan tenaga kerja yang …

Read More »

Dewan Imbau Agar Pelaksanaan Malam Takbiran Tetap Patuhi Prokes

Beritakalteng.com, BUNTOK – Jelang perayaan Idul Fitri 1442 Hijriah, Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Barito Selatan H. Zainal Khairuddin, mengimbau agar pelaksanaan malam takbiran tetap mematuhi protokol kesehatan (Prokes) Covid-19. Hal ini, dikatakan oleh Zainal, guna menghindari adanya kemungkinan semakin meluasnya penyebaran Covid-19 di Barsel. Terlebih saat ini di Kalimantan …

Read More »

Percepat Penanganan Covid-19, BPBD Barsel Semprot Disinfektan di Fasilitas Umum

Beritakalteng.com, BUNTOK – Guna mempercepat Penanganan dan Penanggulangan Bencana Virus Corona ( Covid-19), Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Barito Selatan terus melakukan penyemprotan disinfektan secara rutin di fasilitas umum dan rumah-rumah ibadah. “Malam ini kita melaksanakan kegiatan penyemprotan disinfektan di pasar Beringin,” utarakan Kepala BPBD Barsel Alip Suraya, sesaat setelah …

Read More »

Wagub Kalteng Pantau Posko Penyekatan di Pasar Panas Bartim

Beritakalteng.com, Tamiang Layang – Upaya memutuskan rantai penularan covid-19 khususnya di Kalteng. Wakil Gubernur Kalimantan Tengah Habib Ismail bin Yahya didampingi Bupati Barito Timur melakukan pemantaian posko penyekatan perbatasan Kalteng – Kalsel di Pasar Panas Kecamatan Benua Lima, Selasa (11/5/2021). “Meskipun ada anggapan sebagian orang seolah-olah pemerintah diuntungkan dengan adanya …

Read More »