Daily Archives: 11/02/2021

Bupati Bartim Ajak ASN Dan PHT Patuhi Prokes

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG – Bupati Barito Timur, Ampera A.Y Mebas menginkan, agar semua ASN maupun Honorer dan seluruh aparat desa untuk membatasi kegiatan yang mengumpulkan orang banyak. Tak hanya itu, Bupati juga berharap agar hal tersebut bisa dipatuhi dan laksanakan. Melihat wabah pandemi Covid-19 memasuki satu tahun ini juga belum …

Read More »

Pemda Bartim Kembangkan Jagung Komposit

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG -Pemerintah Kabupaten Barito Timur berencana pada tahun 2021 ini akan mengembangkan dan menanam jagung komposit di tiga kecamatan. “Betul tahun ini kami akan memfokuskan pengembangan jagung komposit di Kecamatan Patangkep Tutui, Awang, dan Raren Batuah yang memiliki jalan dataran tinggi,” kata Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan …

Read More »

Rutin Cek Ketahanan Pangan di Wilayah Hukumnya

  beritakalteng.com – KUALA KURUN  – Dalam upaya mendukung program pemerintah untuk menjaga ketahanan pangan, Polsek Kahut, Polres Gunung Mas melakukan kunjungan ke Desa Pantang Mundur (Isen Mulang), Senin (8/2/2021) pagi. Kapolsek Kahut Iptu Waryoto mengungkapkan, dalam situasi pandemi Covid-19 saat ini, ketahanan pangan menjadi satu hal penting dalam mencukupi …

Read More »

Aktif Sosialisasikan Larangan Tambang Ilegal

  beritakalteng.com – KUALA KURUN – Salah satu upaya yang dilakukan Polsek Kahut jajaran Polres Gunung Mas dalam mencegah terjadinya kerusakan lingkungan yaitu dengan cara melakukan sosialisasi dan memberi Himbauan kepada masyarakat tentang Larangan Penambangan Liar (ilegal mining) ditepian sungai. Kegiatan ini bertujuan memberikan edukasi kepada warga masyarakat yang berada …

Read More »

Sakariyas Kembali Lantik Penjabat Kepala Desa

Kasongan –  Setelah melantik 10 penjabat atau Pj kepala desa di Kecamatan Katingan Kuala pada Rabu, (10/2/2021), Bupati Katingan Sakariyas, Kamis, (11/2) kembali melantik penjabat kepala desa. Ada tiga penjabat kepala desa di wilayah Katingan Tengah yang dilantik bupati. Selain melantik tiga Pj kepala desa, Sakariyas juga mengambil sumpah janji terhadap anggota badan permusyawaratan …

Read More »

Tertibkan Warga yang Tidak Pakai Masker

  beritakalteng.com –  KUALA KURUN – Polsek Tewah jajaran Polres Gunung Mas melaksanakan kegiatan Yustisi penertiban penggunaan masker di Kecamatan Tewah, Kabupaten Gumas, Kamis (11/2/2021) pukul 11.00 WIB. Kapolsek Tewah Iptu Nanang Mauludi, S.H., mengungkapkan saat ini perlu kesadaran semua pihak untuk memutus mata rantai penularan Covid-19 di Kabupaten Gumas. …

Read More »

Polsek Sepang Aktif Jaga Kamtibmas

  beritakalteng.com – KUALA KURUN – Polsek Sepang, Polres Gunung Mas (Gumas) jajaran Polda Kalteng untuk menjaga keamanan dari ancaman kriminal dan mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah hukumnya melaksanakan patroli dialogis. Kamis (11/2/2021) pukul 13.00 WIB. Kapolsek Sepang Iptu Sugiharso, S.H., M.M., mengungkapkan dalam melaksanakan juga melakukan sosialisasi kepada warga …

Read More »

Tekan Covid-19, Polres Gumas Gelar Rakor PPKM

  beritakalteng.com – KUALA KURUN – Angka penyebaran kasus Covid-19 di di Kabupaten Gunung Mas mulai awal tahun 2021 semakin melonjak, seluruh lapisan masyarakat diminta untuk tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan (prokes) secara ketat saat beraktifitas di luar rumah. Terkait dengan hal tersebut Polres Gumas menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektoral …

Read More »

Desa Teluk Lawah Dicanangkan Jadi Kampung Tangguh Nusantara

beritakalteng.com – KUALA KURUN – Telah dilaksanakan kegiatan Pencanangan Desa Kampung Tangguh Nusantara (Isen Mulang) Desa Teluk Lawah, Kec. Tewah bertempat di Kantor Desa Teluk Lawah, Kamis (11/2/2021) pukul 09.00 WIB. Kapolres Gumas AKBP Rudi Asriman, S.I.K., yang diwakili oleh Kapolsek Tewah Iptu Nanang Mauludi, S.H., saat menghadiri kegiatan menyampaikan …

Read More »