BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Pemerintah daerah (Pemda) didorong untuk terus memperhatikan bidang usaha masyarakat lokal. Salah satunya dibidang usaha perkebunanan. “Tidak sedikit bidang usaha yang dijalankan masyarakat lokal, seperti perkebunan memiliki nilai komoditi yang besar dan berpeluang untuk dipasarkan secara luas,” kata anggota DPRD Kabupaten Gunung Mas, H Rahmansyah, Selasa (8/2/2022). …
Read More »Binartha : Usulan Warga Gumas Perlu Akomodir
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Sejumlah aspirasi dari masyarakat belum semuanya bisa diakomodir oleh pemerintah daerah (Pemda) Gunung Mas (Gumas) dalam merealisasikannya. Akan tetapi, itupun perlu diingatkan kembali pada saat kegiatan musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) di daerah. Menyambut hal itu, pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gumas meminta masyarakat di wilayah …
Read More »DPRD Gumas Ingatkan Warga Tetap Gunakan Masker
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Beberapa bulan terakhir ini, masyarakat sudah mulai lengah dalam pengunaan masker. Namun muncul kembali covid-19 varian baru. Berkaitan itu, Kalangan Dewan perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gumas meminta dengan masyarakat agar tetap menggunakan masker sehingga dapat terhindar dengan varian baru tersebut. Ketua DPRD Kabupaten Gumas, Akerman Sahidar …
Read More »DPRD Gumas Minta Edy Mulyadi Harus Diproses MADN
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) mendorong Dewan Adat Dayak (DAD) yang ada di wilayah setempat, untuk menyuarakan agar ulah Edy Mulyadi yang menghina pulau Kalimantan khususnya Dayak untuk diproses ke Majelis Adat Dayak Nasional (MADN). “Kami DPRD, mendorong DAD Kabupaten Gumas ini, ikut …
Read More »Dewan Gumas Minta PBS Patuhi Aturan
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Sekertaris Komisi II DPRD Kabupaten Gumas, Untung J Bangas mengatakan, dengan sesuai kesepakatan yang dibuat antara pimpinan daerah bersama dengan masyarakat di wilayah setempat, maka harus bisa menghormati adanya kesepakatan itu. “Sesuai komiten kita kemarin itu, yang pertama harus dihormati. Kedua untuk angkutan-angkutan yang melebihi kapasitas seperti …
Read More »Sahriah : Jalan Kurun-Linau Harus Ditangani Segera
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gumas Sahriah meminta Pemerintah Daerah supaya merespon cepat jalan Linau- Kurun agar segera ditangani supaya bisa dilalui, pasalnya jalan tersebut merupakan jalan alternatif menuju ibukota Palangka Raya. “Mengingat jalan Kurun Linau juga merupakan kewenangan dari DPU Provinsi Kalteng, maka …
Read More »Tegas Bupati Larang Truk PBS Melintas Selama Proses Perbaikan Jalan
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Bupati Gunung Mas, Jaya Samaya Monong mengatakan untuk sementara sarana milik Perusahan Besar Swasta (PBS) yang melakukan pengangkutan supaya tidak melintasi jalan Palangka Raya–Kuala Kurun sampai dari pihak pemilik PBS bertemu Pemkab untuk membahas kontribusi perbaikan jalan. “Karena sampai saat ini baru beberapa PBS yang sudah berkoordinasi …
Read More »Persiapkan Usulan DAK 2023 Lebih Cepat
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kabupaten Gumas, Nomi Aprilia mengharapkan kepada pemerintah daerah (Pemda) untuk penggunaan DAK tahun 2023 mendatang harus ada persiapan di semua organisasi perangkat daerah (OPD). “Usulan DAK tahun 2023 untuk OPD harus secepatnya mengusulkan. Karena semua itu tidak mudah terutama yaitu …
Read More »Pemkab Gumas Sesegera Mungkin Realisasikan Pembangunan Gedung Baru
BERITAKALTENG.COM, GUNUNG MAS- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (DPKD) Kabupaten Gumas, Edwin Yustian pada tahun 2022 telah berkomitmen untuk melanjutkan program pembangunan yang sudah direncanakan. “Program prioritas kami di tahun 2022 ini, akan merealisasi program yang sudah direncanakan dan tentunya tidak lepas dari tindak lanjut program prioritas tahun 2021 lalu …
Read More »Terkait DAK 2023, Ini Pesan Wakil Rakyat Gumas
BERITAKALTENG.com – KUALA KURUN – Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kabupaten Gumas, Nomi Aprilia mengharapkan kepada pemerintah daerah (Pemda) untuk penggunaan DAK tahun 2023 mendatang harus ada persiapan di semua organisasi perangkat daerah (OPD). “Usulan DAK tahun 2023 untuk OPD harus secepatnya mengusulkan. Karena semua itu tidak …
Read More »