Beritakalteng.com, BUNTOK – Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Kabupaten Barito Selatan, menyelesaikan penyusunan jadwal kegiatan bersama eksekutif, selama bulan April 2021. Dalam rapat yang dipimpin langsung oleh Wakil Ketua I DPRD Barsel H. Moch Yusuf di kantor DPRD setempat, Kamis (1/4/2021) Banmus merampungkan beberapa agenda kegiatan yang menjadi prioritas selama bulan …
Read More »Dewan Kritisi Terlambatnya Penyusunan Perbup SPPD dan TPP
Beritakalteng.com, BUNTOK – Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Barito Selatan, H. Raden Sudarto mengatakan bahwa keterlambatan penyusunan Peraturan Bupati (Perbup) tentang Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) dan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) merupakan murni kelalaian instansi terkait. Kritikan ini, dilontarkan langsung oleh pria yang akrab disapa H. Alex ini, saat ditemui …
Read More »Dewan Ingatkan Pengurus Masjid Agar Memperketat Prokes Jelang Ramadhan
Beritakalteng.com, BUNTOK – Cegah penyebaran Covid-19, Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Barito Selatan, H. Zainal Khairuddin mengimbau agar para pengurus rumah ibadah lebih disiplin terapkan protokol kesehatan jelang bulan suci Ramadhan Tahun 2021. “Bulan Ramadhan sudah dekat, kami mengingatkan untuk rumah ibadah tetap menjalankan prokes Covid-19 agar mencegah terpaparnya virus …
Read More »Dewan Dukung Langkah Pencegahan Penyebaran Covid-19 Melalui Pelarangan Mudik
Beritakalteng.com, BUNTOK – Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Barito Selatan, H. Raden Sudarto menyatakan dukunganya terkait program pemerintah yang melarang mudik lebaran dari tanggal 6 Mei sampai 17 Mei Tahun 2021 ini. Dukungan tersebut ia sampaikan dengan mempertimbangkan resiko penularan Covid-19 yang diakibatkan oleh gelombang manusia pada saat mudik lebaran …
Read More »DPRD Barsel Dukung Polres Proses Dugaan Korupsi Alkes di RSJS
Beritakalteng.com, BUNTOK – DPRD Kabupaten Barito Selatan mendukung penuh upaya jajaran Polres setempat, dalam upaya melakukan proses hukum atas adanya dugaan tindak pidana korupsi dana pengadaan alat kesehatan (Alkes) di RSUD Jaraga Sasameh (RSJS) Buntok Tahun 2018 senilai Rp10,7 milyar. Dukungan tersebut, disampaikan langsung oleh ketua Komisi III DPRD Barsel, …
Read More »Jaga Stabilitas Harga, Dewan Minta Pemkab Awasi Pasar Bahan Pokok
Beritakalteng.com, BUNTOK – Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Barito Selatan, Ensilawatika Wijaya meminta Pemerintah Daerah setempat melalui dinas terkait terus mengawasi dan menjaga stabilitas harga kebutuhan pokok menjelang bulan suci Ramadhan. Ditegaskan Ensi, pengawasan tersebut sangat penting dilakukan, guna menjaga stabilitas harga bahan pokok di pasaran, agar tetap bisa terjangkau …
Read More »HM Yusuf Kalem : Lestarikan dan Jaga Lingkungan
BERITAKALTENG.com – BUNTOK – Efisiensi pengelolaan lingkungan serta sumber daya alam (SDA) tidak bisa lepas dari upaya pengendalian penduduk. Jika tak bisa mengendalikan penduduk, maka akan berpengaruh pada kelestarian alam maupun SDA. “Makanya sebagai masyarakat, terutama di wilayah Barito Selatan untuk terus melestarikan lingkungan di sekitar tempat tinggal agar selalu …
Read More »Pemusnahan Barbuk Sabu Oleh Polres Barsel Diapresiasi Dewan
Beritakalteng.com, BUNTOK – Anggota DPRD Kabupaten Barito Selatan (Barsel) Rusinah Andelen, mengapresiasi langkah yang dilakukan oleh Polres Barsel bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) yang memusnahkan narkotika jenis sabu, seberat kurang lebih 41,88 gram. “Kami mengapresiasi pemusnahan barang bukti yang dilakukan oleh Polres Barsel bersama Forkopimda, dimana sebelumnya sabu tersebut …
Read More »Penting Tingkatkan SDM untuk Dongkrak Ekonomi Daerah
BERITAKALTENG.com – BUNTOK – Sumber Daya Manusia (SDM) yang handal memang sangat diperlukan dalam peningkatan bidang perekonomian di era globalisasi saat ini. Hal itulah yang dibutuhkan agar bisa mendukung pembangunan Kabupaten Barito Selatan ke depan yang lebih baik lagi. “Dengan SDM yang handal dan mempunyai wawasan yang sangat luas, …
Read More »Investor Harus Hormati dan Taati Hukum Adat Dayak
BERITAKALTENG.com – BUNTOK – Komisi II DPRD Barito Selatan mengharapkan bagi para investor yang menanamkan modalnya untuk mengutamakan adat istiadat masyarakat setempat. “Karena, masyarakat setempat masih menjunjung tinggi norma hukum adat. Pasalnya, itu sudah menjadi tradisi yang melekat dalam budaya setempat,” kata anggota komisi II DPRD Barsel Ensilawatika Wijaya, …
Read More »