Daily Archives: 16/02/2021

Terkait Sengketa Pilgub, Sugianto – Edy Ajak Warganya Hormati Putusan MK

Beritakalteng.com – Palangka Raya – Majelis Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) secara resmi menolak laporan sengketa Pilkada Kalteng, Selasa (16/2/2021). Menyikapi hal itu, pasangan calon gubernur dan wakil gubernur nomor urut dua H. Sugianto Sabran – H. Edy Pratowo mengapresiasi keputusan itu serta mengajak semua element masyarakat bersama-sama membangun Kalteng lebih …

Read More »

Raperda PTGKD Perlu Ada Penyempurnaan Redaksional

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Kalangan Legislatif Kalteng mendorong adanya ancangan Peraturan Daerah Penyelesaian Tuntutan Ganti Kerugian Daerah (Raperda PTGKD) terhadap Pegawai Negeri Sipil Bukan Bendahara atau pejabat lain yang diajukan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov). Hal ini disampaikan juru bicara (Jubir) Fraksi Partai Golkar, Hj.Siti Nafsiah bahwa Fraksi Golkar tentu sudah …

Read More »

Dewan Bartim Ini Dorong Masyarakat Saling Membantu Satu Dengan Yang Lain

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG –  Bentuk kepedulian dalam membantu sesama terus digalakan Anggota DPRD Kabupaten Barito Timur, Wahyudinnor meminta agar masyarakat di Kabupaten Barito Timur meningkatkan kepedulian sosial. Ketua DPC partai PKB ini mengakui, ditengah masih mewabahnya pandemi Covid-19 terdampak pada sisi ekonomi dan kesehatan. Hal tersebut dapat memacu agar tingkat …

Read More »

Polisi Terus Usut Dugaan Korupsi Alat Kesehatan di RSUD Jaraga Sasameh

Beritakalteng.com, BUNTOK – Kepolisian Resort (Polres) Barito Selatan tegaskan akan terus mengusut adanya dugaan tindak pidana korupsi, dalam pelaksanaan pengadaan alat-alat kesehatan di RSUD Jaraga Sasameh Buntok tahun anggaran 2018. Hal ini, ditegaskan oleh Kapolres Barsel AKBP Agung Tri Widiantoro, SIK kepada awak media melalui pesan singkat, Selasa (16/2/2021). Dalam …

Read More »

Terkait Limbah PT. AC, Dewan Minta DLH Segera Lakukan Pengecekan

Beritakalteng.com, BUNTOK – Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Barito Selatan, Tri Wahyuni, meminta kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) setempat, segera melakukan pengecekan atas dugaan pencemaran lingkungan hidup oleh limbah milik PT. Artha Contractors (AC). Dikatakan oleh politisi PDI Perjuangan itu, apabila memang dari hasil pemeriksaan nantinya ditemukan benar adanya kerusakan …

Read More »

Pejabat Polres Gumas Seksama Dengarkan Arahan Kapolri

  beritakalteng.com – KUALA KURUN – Kapolres Gunung Mas, Polda Kalteng AKBP Rudi Asriman, S.I.K., bersama seluruh Pejabat Utama Polres mengikuti Rapim TNI-Polri di Rupatama Polres, Selasa (16/2/2021) pagi. Kapolres Gunung Mas melalui Kasatresnarkoba Ipda Budi Utomo, S.H., mengatakan, memasuki hari kedua dalam Rapim TNI – Polri yang dipimpin langsung Kapolri …

Read More »

Gencar Sosialisasi PPKM Kepada Warga Gumas

  beritakalteng.com – KUALA KURUN – Sejak terhitung tanggal 9 Februari lalu pemerintah telah menetapkan penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) berskala mikro. Menyikapi hal tersebut, Kapolres Gunung Mas, Polda Kalteng AKBP Rudi Asriman, S.I.K., melalui Kasatresnarkoba Ipda Budi Utomo, S.H., pun gencar memberikan sosialisasi ke masyarakat. Tidak hanya memberikan …

Read More »

Laksanakan Reses, Dewan Harapkan Bisa Serap Aspirasi Warga Secara Langsung

Beritakalteng.com, BUNTOK – Untuk menyerap aspirasi masyarakat secara langsung, seluruh anggota DPRD Kabupaten Barito Selatan melaksanakan reses perseorangan dan kelompok tahun 2021. Kegiatan reses perseorangan dan reses kelompok tersebut, dilaksanakan ke daerah pemilihan (Dapil) masing-masing yang ada di wilayah setempat. “Reses anggota dewan ke dapilnya masing-masing tersebut dilaksanakan dari tanggal …

Read More »