Gunung Mas

Terkendala Peralatan Alat Musik, Drum Band di Gumas Belum Maksimal

  BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Pihak Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Disdipora) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) mengharapkan drum band bisa dimaksimalkan. Hal itu dikarenakan, peralatan alat musik yang ada belum sempurna, bahkan sudah rusak sehingga perlu dilakukan pergantian. Kepala Disdikporan Kabupaten Gumas melalui Kabid Kepemudaan dan Olahraga Siren mengakui, selama …

Read More »

Hindari Adanya Korupsi, Dewan Gumas Imbau Kades Gunakan Dana Desa Sesuai Peruntukan

BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Kebanyaknya kepala desa (Kades) tersandung kasus tindak pidana korupsi (Tipikor) seperti yang terjadi di wilayah Kabupaten Gunung Mas(Gumas). Hal itu dikarenakan kurang tertibnya administasi. Karena itulah, Pihak DPRD Kabupaten Gumas mengimbau kades agar mengunakan dana desa (DD) dan alokasi dana desa (ADD) harus sesuai peruntukannya. “Kami …

Read More »

Pemda Gumas Selesaikan Tiga Proyek Multi Years

  BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Sebanyak empat proyek multi years yang ditangani Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) yakni di ruas jalan Tumbang Miri-Marikoi, ruas Parempei-Harang Karamat-Bereng Jun, Pile Slab jembatan penghubung Sepang Simin-Sepang Kota, dan ruas Tumbang Miri-Napoi. Bupati Gumas, Jaya S Monong melalui Kepala DPU Baryen …

Read More »

Disdikpora Gumas Adakan ANBK

BERITAKALTENG,COM, KUALA KURUN – Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) melalui Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) setempat, selama melihat setiap sekolah yang mengadakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) dan itu banyak yang didapat seperti adanya kreatifitas. Plt Kepala Disdikpora Kabupaten Gumas Aprianto melalui Kabid Pembinaan SD dan SMP, …

Read More »

Tindakan Tegas Bupati Mendapat Apresiasi Dewan Gumas

BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Kalangan legislatif Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) mengapresiasi atas tindakan tegas yang dilakukan Bupati Gumas, Jaya S Monong dalam memberhentikan jalur angkutan dari perusahan besar swasta (PBS) melalui ruas jalan Kurun- Palangka Raya. Pasalnya, para PBS yang bergerak dibidang perkebunan, kehutanan hingga …

Read More »

Dewan Gumas Ini Tetap Perjuangkan Usulan Desa

BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) telah mengikuti kegiatan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) di beberapa kecamatan yang ada di setiap zona baik di daerah I, II dan III. Sehingga, ada ribuan usulan yang diajukan ke panitia musrenbang tersebut. “Ada tiga kecamatan sudah …

Read More »