Headline

DPRD Kalimantan Tengah

Jadikan Prokes Sebagai Budaya Hidup di Era Pandemi

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Pemerintah pusat hingga daerah baik provinsi maupun kabupaten dan kota telah menyusun berbagai strategi jangka pendek dan panjang menyikapi masa pandemi COVID-19 yang diprediksi masih ada hingga saat ini. Seperti yang disampaikan Ketua Komisi III membiangi kesehatan DPRD Kalteng, Duwel Rawing mengatakan bahwa berbagai upaya telah …

Read More »

Peningkatan Jalan dan Jembatan Salah Satu Apirasi Masyarakat Dapil III Kalteng

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Peningkatan jalan dan jembatan menjadi aspirasi yang selalu disampaikan oleh masyarakat Dapil III meliputi Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Lamandau dan Sukamara ketika pelaksanaan reses. Seperti yang disampaikan oleh Anggota DPRD Kalteng, Bryan Iskandar bahwa ketika pelaksanaan reses cukup banyak apsirasi yang disampaikan masyarakat terutama pada peningkatan …

Read More »

Sirajul Rahman Dorong APBD Kalteng Dapat Meningkatkan Percepatan Pembangunan 

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Sejumlah kalangan DPRD Kalteng mendorong agar Anggaran Pendapat Belanja Daerah (APBD) Kalteng dapat meningkatkan percepatan pembangunan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat. Seperti yang disampaikan oleh Sirajul Rahman bahwa Perlu dilakukan upaya penanganan semua sektor pembangunan yang sangat penting, seperti perbaikan jalan dan jembatan yang rusak, agar arus …

Read More »

Potensi Ikan Cukup Melimpah, Dewan Kalteng Ini Dorong Masyarakat Gemar Konsumsi Ikan

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Provinsi Kalimantan Tengah memiliki potensi penghasil ikan cukup melimpah. Oleh karena itu diharapkan ikan menjadi konsumsi makanan utama, karena memiliki kandungan protein cukup tinggi. Seperti yang disampaikan oleh Anggota Komisi III DPRD Kalteng, Sri Neni Tranawati mendorong masyarakat untuk semakin gencar mengkonsumsi ikan. “karena kaya akan …

Read More »

Program Penanganan Abrasi Pantai Jadi Usulan Pemkab Kobar 

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN –Sebanyak lima anggota DPRD Dapil 3 Kalteng gelar reses atau serap aspirasi di wilayah Kabupaten Kotawaringin Barat, Senin (6/12/2021). Sejumlah SKPD di Pemkab Kobar hadir untuk menyampaikan usulan yang menjadi kendala program pembangunan mereka selama ini agar berjalan baik. Wakil Bupati Kobar, Ahmadi Riansyah mengatakan …

Read More »

Ketua Komisi III DPRD Kalteng Berharap Raperda Tentang Penanggulangan Bencana Segera Disahkan

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Pembahasan yang dibahas oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalteng terkait Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) melalui Panitia Khusus (Pansus) Tentang Penanggungalan Bencana sudah selesai. Seperti yang disampaikan oleh Ketua Pansus Raperda Penanggulangan Bencana, Duwel Rawing mengungkapkan bahwa saat ini Raperda Penanggulangan Bencana tinggal menunggu penomoran …

Read More »

Hendri M. Yosef Dorong Adanya Inovasi Promosi Produk UMKM Hingga Ketingkat Internasional

Beritakalteng.com, Palangka Raya – Keberadaan Usaha Micro Kecil Menengah (UMKM) salah satu indikator yang dapat mendorong perkembangan ekonomi di Kalimantan Tengah. Sehingga tak heran jika sejumlah kalangan DPRD Provinsi Kalteng mendorong adanya upaya promosi terhadap hasil produk UMKM hingga ke tingkat internasional. Seperti yang disampaikan oleh Wakit Ketua Komisi II …

Read More »

Dewan Kalteng Ini Dorong Upaya Pemerintah Daerah Wujudkan Desa Mandiri

Beritakalteng.com, Palangka Raya – Masih minimnya pembangunan khususnya di daerah perdesaan atau pelosok menjadi keluhan masyarakat. Seperti yang disampaikan oleh Anggota Komisi I DPRD Kalteng, Ferry Khaidir ketika melaksanakan kunjungan kerja ke daerah. “Hal tersebut tergantung dengan upaya dari Pemerintah dalam membangun infrastruktur dan mengeluarkan desa-desa dari keterisolasian,” kata Ferry …

Read More »