Monthly Archives: Januari 2023

Bupati Katingan Sakariyas Resmikan Kantor BPBD Katingan Yang Baru

    BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Bupati Katingan Sakariyas, meresmikan kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Katingan, beralamat jalan M.T Haryono Komplek Perkantoran Kereng Humbang, pada Kamis 26 Januari 2023. Turut hadir mendampingi Bupati Katingan yaitu Wakil Bupati Katingan Sunardi N.T Litang, Sekda Katingan Pransang, serta sejumlah Kepala SOPD …

Read More »

Perkuat Sinergitas, Pemkab Gunung Mas Gelar Rakor Tata Kelola Pemerintahan

BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Optimalisasi Pelaksanaan Penggunaan Dana Desa, Pemerintah Kabupaten Gunung Mas gelar rapat koordinasi tata kelola pemerintahan (good govermance).  Selain itu, kegiatan ini juga membahas tentang penguatan peran Tim Penggerak PKK dalam percepatan penurunan stunting Kabupaten Gunung Mas tahun 2023. Bupati Gunung Mas Jaya Samaya Monong menyampaikan, Salah …

Read More »

Siswa Didorong Kembangkan Potensi Diri

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Selama ini telah dikenal istilah prestasi akademik dan prestasi non-akademik di sekolah. Kedua istilah ini penting untuk diketahui sebagai langkah awal mencari potensi dalam diri. “Kamu pasti bisa menebak bahwa prestasi akademik berkaitan dengan pendidikan formal di kelas. Ilmu pengetahuan, kemampuan, kecakapan yang diperoleh dari proses …

Read More »

Dukung Para Siswa Aktif Ikuti Perlombaan Olahraga

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendukung para pelajar di Kotim untuk mengikuti berbagai macam perlombaan, baik yang diselenggarakan pemerintah maupun swasta. “Karena dengan mengikuti perlombaan mereka bisa menemukan bakat dan minat mereka kedepannya, seperti yang saat ini masih berlangsung yakni turnamen mini soccer antar …

Read More »

Hanif Masuk Nominasi Pencetak Gol Terbanyak

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Turnamen Mini Soccer Hari Ulang Tahun (HUT) Kotawaringin Timur (Kotim) masih berlangsung. Salah seorang pelajar dari Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 9 Sampit berhasil masuk nominasi top skor. “Di sekolah kami yang masuk nominasi top skor yakni Hanif dari kelas sembilan (IX),” kata Kepala SMPN 9 …

Read More »

Masyarakat Palangkaraya Diminta Waspada Terhadap Kejahatan Modus Penipuan Online

  BERITAKALTENG.COM, Palangkaraya – Mengingat maraknya berbagai kejahatan digital saat ini, Masyarakat Kota Palangkaraya diminta waspada dan hindari kejahatan dengan modus penipuan online yang biasanya terjadi di ruang digital. Seperti phising, pharming, money mule, social engineerin, dan juga modus sniffing. Seperti yang disampaikan Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin bahwa …

Read More »

Puskesmas Dan Pustu Yang Rawan Banjir Sebaiknya Miliki Perahu

Kasongan – Sebaiknya masing-masing Puskesmas dan Pustu se-Kabupaten Katingan memiliki kelotok untuk alat transportasi hilir mudik. Demikian usul dan harapan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan, Aldy A yang ditujukannya kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Katingan melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat. Pengadaan kelotok ini, menurut Aldy, tidak untuk semua …

Read More »

Rancangan Awal RKPD Kabupaten Gumas 2024 Diperlukan Kesepahaman

BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Guna mendapatkan masukan penting dan saran dalam rangka penyempurnaan terhadap Rancangan Awal RKPD Kabupaten Gunung Mas Tahun 2024. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Penelitian Pengembangan (Bappedalitbang) Kabupaten Gunung Mas gelar acara Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RKPD Kabupaten Gunung Mas Tahun 2024 di Aula Bappedalitbang setempat, …

Read More »

Desa Sungai Bakau Jadi Tujuan Reses Wakil Rakyat

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Jajaran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan khususnya daerah pemilihan I (Dapil I) melaksanakan kunjungan reses ke Desa Sungai Bakau, Kecamatan Seruyan Hilir Timur, Kamis (26/1/2023). Rombongan tim reses Dapil I terdiri dari Ketua DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo, Argiansyah, Bejo Riyanto, H Syamsudin, …

Read More »