BERITAKALTENG.COM, Kotim- Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melalui Dinas Kesehatan Kotim menghimbau warga agar tetap melaksanakan protokol kesehatan (Prokes) Covid-19 saat melakukan aktivitas sehari-hari. “Meskipun tidak ada lagi pasien positif Covid-19 yang dirawat di RSUD Dr Murjani Sampit, namun kami tetap menghimbau warga agar jangan lengah, tetap waspada serta …
Read More »Daily Archives: 14/12/2022
Dewan Kota Dorong Pemda Gencar Kenalkan Budaya dan Adat
BERITAKALTENG.COM, Palangka Raya – Ketua DPRD Palangka Raya, Sigit K Yunianto mendorong Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya agar lebih gencar lagi dalam memperkenalkan seni budaya dan adat. “Kalteng pada umumnya dan Kota Palangka Raya pada khususnya, memiliki seni budaya dan adat yang beragam. Karenanya perlu lebih dikenalkan secara luas,”ungkap …
Read More »Maknai Hari Natal Sebagai Momen Sukacita
BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) meminta kepada pemuda-pemudi, supaya bisa memaknai dan mengendalikan diri pada saat momen natal yang penuh suka cita dan dirayakan secara rohani. Lantas, natal sendiri mengingatkan makna kelahiran sang juru selamat dunia. “Pemuda yang ada di Gumas …
Read More »Setelah Peralihan Saham, Cornelis Nalau Anton Tidak Lagi Menjabat Dirut
BERITAKALTENG.COM, Palangkaraya – Sebagai salah satu pendiri perusahaan PT.BMB yang bergerak dibidang pekebunun kelapa sawit, Cornelis Nalau Anton dalam komprensi pers yang diwakili oleh Tim Penasehat Hukum Arif Irawan Sanjaya,SH,MH bersama dengan Wagetama Disai menyampaikan klarifikasi terkait dugaan tudingan miring dari sejumlah pihak. Arif Irawan Sanjaya,SH,MH menyampaikan, Cornelis Nalau …
Read More »Oknum Kades Hingga Mantan Kepala Dinas Ditetapkan Sebagai Tersangka Tipikor
FOTO : Kepala Kejari Katingan Tandy Mualim, saat didampingin Kasi Intelijen, di halaman kantor Kejari Katingan. BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Katingan menetapkan sebanyak 6 orang tersangka terkait masalah perkara dugaan tindak pidana Korupsi (Tipikor) di Pemerintahan Kabupaten Katingan. Penetapan tersebut dikeluarkan sejak Rabu 14 Maret …
Read More »Kasatlantas Polres Kotim Resmi Dijabat AKP Azmi Halim Permana
BERITAKALTENG.COM, KOTIM – Kapolres Kotim AKBP Sarpani memimpin serah terima jabatan Kasatlantas Polres Kotawaringin Timur (Kotim) yang resmi berganti, di Mapolres Kotim, Rabu (14/12/2022). AKP Salahiddin yang sebelumnya menjabat sebagai Kasatlantas Polres Kotim secara resmi digantikan oleh AKP Azmi Halim Permana yang sebelumnya menjabat sebagai Kasatlantas Polres Gunung Mas. …
Read More »Dinkes Kotim bersama Tim Penggerak PKK Kotim Gelar Khitanan Massal
BERITAKALTENG.COM, KOTIM – Tim Penggerak PKK bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Kotawaringin Timur (Kotim), menggelar kegiatan Khitanan Massal, di aula rumah jabatan bupati, Rabu (14/12/2022). Khitanan massal ini dilaksanakan dalam rangka rangkaian memperingati hari ulang tahun (HUT) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) pada 7 Januari 2023 nanti. Kepala Dinas Kesehatan Kotawaringin …
Read More »Pelatihan Pengelolaan Air Bersih, Willy M. Yoseph Ajak Masyarakat Peduli Terhadap Kelestarian Sungai
BERITAKALTENG.COM, Palangkaraya – Persoalan Kesulitan untuk mendapatkan air bersih yang terjadi disejumlah desa di wilayah Provinsi Kalimantan Tengah tidak lepas dari perhatian Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) Komisi VII, Dr. Ir. Willy M. Yoseph, M.M “Seperti yang kita ketahui, kondisi sungai khususnya di sungai Barito semakin menurun. …
Read More »Dukung Produksi Sawit Ramah Lingkungan, APKSM dan PT. SSMS Latih Petani Swadaya
BERITAKALTENG.com – Pangkalan Bun – Asosiasi Petani Kelapa Sawit Mandiri (APKSM) dan PT. Sumber Sawit Mas Sarana (SSMS) dengan dukungan USAID Sustainable Environmental Governance Across Regions (SEGAR) berkolaborasi melatih calon anggota baru asosiasi asal Desa Purbasari, Sumber Agung, Kadipi Atas, Sungai Rangit Jaya dan Pangkalan Durin, Kabupaten Kotawaringin …
Read More »Cek Progres Pembangunan Infrastruktur, Komisi II DPRD Barsel Turun Lapangan
Beritakalteng.com, BUNTOK – Guna mengetahui progres pembangunan infrastruktur tahun 2022, Komisi II DPRD Kabupaten Barito Selatan melakukan peninjauan lapangan, Rabu (14/12/2022). “Kita sengaja turun ke lapangan ini, untuk mencek langsung progres pembangunan infrastruktur yang ada di Barsel, terutama yang dikerjakan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang,” terang Ketua Komisi …
Read More »