Hukum & Kriminal

Ops Zebra Telabang, 610 Pengendara di Gunung Mas Dapat Teguran

BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Selama operasi zebra telabang 2022 dimulai sejak tanggal 3-16 Oktober serentak di Indonesia seperti di Kabupaten Gunung Mas (Gumas) ini, dalam giat mengacu Undang-Undang Nomor 22 tahun 2009 tentang LLAJ. Tujuannya untuk mewujudkan keamanan, keselamatan ketertiban, dan kelancaran lalu lintas lalu lintas. Kapolres Gumas AKBP Irwansah …

Read More »

Polres Kotim Bekuk Jambret Meresahkan

  BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Setelah sempat meresahkan warga Kota Sampit beberapa waktu belakangan ini dengan aksi jambretnya, akhirnya Kepolisian Resor (Polres) Kotawaringin Timur (Kotim) berhasil mengungkapkan dalang penjambretan, polisi menetapkan seorang pria SS (23) sebagai tersangka. “Pelaku penjambretan berinisial SS berusia 23 tahun, ia merupakan warga pendatang dari Jombang, …

Read More »

Polisi Berhasil Ringkus Dua Orang Terduga Pelaku Jambret di Sampit

  BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – Dua orang terduga pelaku jambret yang kerap meresahkan warga Kota Sampit belakangan ini, berhasil ditangkap aparat kepolisian dari Polres Kotim di Jalan Tjilik Riwut Bundaran Tidar, Jumat (14/10/2022) pagi. Kasat Reskrim Polres Kotim, AKP Lajun Siado Rio Sianturi mengatakan, masih melakukan pengembangan dan melakukan interogasi terhadap …

Read More »

Pergoki Pasangan Selingkuh, Wanita Ini Malah Dianiaya Sang Kekasih

  BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – seorang wanita yang tinggal di sebuah rumah kontrakan Jalan Perca RT 19 RW 08 Kelurahan MB Hulu, Kecamatan MB Ketapang, Kotawaringin Timur, ditemukan warga tersungkur bersimbah darah, ia diduga dianiaya sang kekasih menggunakan senjata tajam. Pemilik kontrakan bernama Sanitah mengaku korban berinisial M pertama kali ditemukan …

Read More »

Dua Rumah Warga Kurun Hangus Dilahap Api

  BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Sebanyak dua rumah milik warga, hangus terbakar hingga rata dengan tanah. Insiden itu terjadi di, Jalan Sangkurun RT02/RW01, Kelurahan Kuala Kurun, Kecamatan Kurun, Kabupaten Gunung Mas (Gumas) pada Kamis (13/10) sekitar pukul 01.00 WIB. Data didapat dari Polsek Kurun, pemilik rumah yang terbakar yakni Marto …

Read More »

Diduga Kecanduan Judi Kartu Domino, Lima IRT Diamankan Polisi

  BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – Akibat kerap meresahkan masyarakat karena diduga sering melakukan aktivitas berjudi, lima orang ibu rumah tangga (IRT) di Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur, harus berurusan dengan aparat kepolisian dari Polres Kotim. Kelima IRT ini, masing-masing berinisial K (49), Y (35), H (30), R (31) dan RS (51). “Penangkapan …

Read More »

Ratusan Pengendara Ditergur Selama Ops Zebra

  BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Selama sepekan operasi zebra telabang 2022. berlangsung yang dilakukan tim gabungan dari Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Gunung Mas (Gumas). Sehingga, saat dilapangan terdapat ratusan lebih masyarakat yang memperoleh teguran. “Selama tujuh hari kegiatan operasi zebra telabang 2022 ini berlangsung kita mendapati sekitar 350 pelanggar dan …

Read More »

Curi Buah Sawit Perusahaan, Dua Karyawan Diamankan

  BERITAKALTENG.COM, SAMPIT – Akibat melakukan pencurian 204 janjang buah sawit milik PT Sarana Prima Multi Niaga (SPMN) di Desa Pelantaran, Kecamatan Cempaga Hulu, Kabupaten Kotawaringin Timur, dua pemuda berinisial MM (25) dan AS (20) yang merupakan karyawan kontraktor di perusahaan swasta tersebut diringkus polisi, Sabtu (8/10/2022). Kapolres Kotim AKBP …

Read More »

Jika Benar Anak Biologis, BN Siap Tanggung Jawab

BERITAKALTENG.com – KUALA KURUN – Oknum anggota DPRD Gunung Mas, BN membenarkan hubungan gelapnya dengan wanita lain berinisial ES. Dirinya bahkan siap bertanggungjawab penuh, apabila janin yang dikandung janda tersebut merupakan anak biologisnya. “Saya mengakui hal itu dan benar memiliki hubungan, bahkan saya juga telah menyampaikan kepada keluarga saya, termasuk …

Read More »
error: Content is protected !!