DPRD Seruyan

Cuaca Tak Menentu, Warga Diimbau Jaga Kesehatan

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan Zuli Eko Prasetyo mengingatkan seluruh lapisan masyarakat diwilayah setempat menjaga kondisi kesehatan, pasalnya cuaca saat ini sering berubah-ubah. Dia mengatakan, saat ini cuaca di Seruyan sangat tidak menentu, dimana beberapa waktu belakangan ini sering terjadi hujan. Sehingga penting …

Read More »

Desa Rawan Karhutla Usulkan Kelengkapan Damkar

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mendorong pemerintah setempat agar melengkapi peralatan pemadam kebakaran (Damkar) di desa yang berpotensi terjadi kebakaran hutan dan lahan (Karhutla). “Saya mendorong pemerintah daerah harus menyediakan peralatan Damkar yang memadai bagi desa yang rawan Karhutla, ini penting untuk memaksimalkan …

Read More »

Ajak Masyarakat Seruyan Optimalkan Lahan Tidur

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan Muhammad Aswin mendorong masyarakat khususnya di Kabupaten Seruyan untuk memanfaatkan lahan tidur salah satunya untuk lahan pertanian. “Saya mendorong masyarakat yang mempunyai lahan yang tidak terguna atau lahan tidur itu untuk bisa dimanfaatkan, misalnya untuk lahan …

Read More »

Dorong Pemerintah Tingkatkan Jalan

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mendorong pemerintah daerah untuk melakukan peningkatan infrastruktur jalan di Desa Sungai Perlu Kecamatan Seruyan Hilir. “Kami mendorong pemerintah untuk meningkatkan infrastruktur jalan yang ada di Desa Sungai Perlu guna mempermudah akses masyarakat jika hendak keluar masuk desa,” kata …

Read More »

Larangan Bakar Lahan Jadi Keluhan Petani Dapil III

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mengharapkan agar kebijakan pemerintah terhadap larangan membuka lahan dengan cara dibakar dibarengi dengan solusi untuk petani. Pasalnya, dengan kebijakan tersebut membuat sebagian petani di Kabupaten Seruyan tidak dapat berladang saat ini, mereka tidak bisa membuka lahan dengan peralatan seadanya …

Read More »

Petani Desa Sungai Usulkan Alsintan

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan, Argiansyah mengungkapkan, bahwa para petani di Desa Sungai Perlu Kecamatan Seruyan Hilir saat ini butuh tambahan alat mesin pertanian (Alsintan) untuk memaksimalkan lahan pertanian setempat. “Berdasar hasil kunjungan reses kami baru-baru ini, para petani di Desa Sungai …

Read More »

Ajak Kaum Muda Seruyan Gemar Berwirausaha

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan, Zuli Eko Prasetyo mengajak para pemuda di kabupaten setempat untuk tertarik berwirausaha. “Saya mengajak muda-mudi di Seruyan mulai dari sekarang tertarik dengan dunia wirausaha, karena dengan berwirausaha atau bisnis sendiri kita lebih mudah untuk mengelolanya,” katanya, Senin (20/3/2023). …

Read More »

Bahas Pasar Ramadan, Diskoperindag Dipanggil RDP

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan menggelar rapat kerja bersama Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Seruyan, di Ruang Rapat Serbaguna DPRD Seruyan, Selasa (21/3/2023). Rapat kerja ini dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Seruyan, Zuli Eko Prasetyo dan dihadiri Anggota DPRD Seruyan, Hj. Masfuatun dan …

Read More »

Serius Laksanakan Program Cetak Sawah

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan mengharapkan kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan untuk terus menggenjot program cetak sawah dengan manfaatkan lahan masyarakat yang ada. Wakil Ketua II DPRD Seruyan Muhammad Aswin mengatakan, saat ini di Kabupaten Seruyan khususnya di daerah pemilihan II (Dapil II) masih …

Read More »

Warga Dapil II Usulkan Bantuan Bibit Ikan

BERITAKALTENG.com – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan menyebut bahwa nelayan di Desa Sembuluh I, Kecamatan Danau Sembuluh saat ini butuh bantuan bibit ikan beserta pakan. Hal itu diutarakan oleh Anggota DPRD Seruyan, Denni Rahmadani. Dia mengungkapkan, bantuan bibit ikan dan pakan sangat diharapkan sekali oleh para …

Read More »