DPRD Kota Palangka Raya

Terkait Aplikasi Siska, Ini Ujar Wakil Rakyat

BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Anggota Komisi A DPRD Kota Palangka Raya, Tantawi Jauhari mendorong Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkup Pemerintah Kota (Pemko) Palangka Raya, untuk mengoptimalkan pemanfaatan aplikasi Sistem Informasi Ketenagakerjaan (Siska) dalam menginput kinerjanya. Dijelaskan, aplikasi Siska diterapkan oleh pemerintah pusat untuk memantau kinerja ASN secara online. Selain …

Read More »

Produk Lokal Dinilai Dapat Bersaing

BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit K. Yunianto menilai kualitas mutu produk lokal yang dihasilkan oleh para pelaku UMKM di kota setempat, dinilai mampu bersaing dengan produk usaha lainnya. Contohnya kata dia, pada kegiatan Apeksi ISCFE di Yogyakarta beberapa waktu lalu, dimana booth Pemerintah Kota …

Read More »

Dorong Pemko Palangka Raya Asah Atlet Potensial

  BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Ketua DPRD Kota Palangka Raya  Sigit K. Yunianto dorong pemerintah melalui organisasi ataupun induk olahraga daerah, untuk terus mengasah kemampuan para atlet-atlet olahraga yang dimilikinya. “Tidak kalah penting untuk kedepannya yakni, kepercayaan harus diberikan secara penuh kepada para atlet manakala ingin berlaga pada pentas …

Read More »

Sebanyak 11.168 Pelajar SMP di Palangka Raya Ditargetkan Vaksin

  BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Sebanyak 6.005 peserta didik telah mendapatkan vaksin Covid-19, pada pelaksanaan program vaksinasi yang diperuntukan bagi siswa SMP/sederajat di Kota Palangka Raya. “Berdasarkan data, sudah ada 6.005 murid tingkat SMP yang telah selesai mendapatkan vaksin Covid-19,” kata Kepala Bidang Pembinaan SMP Dinas Pendidikan Kota Palangka …

Read More »

Fairid Naparin Sebut TPS 3E Dorong Optimalisasi Pengelolaan Sampah

  BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Keberadaan Tempat Pengolahan Sampah (TPS) dengan metode Reduce Reuse Recycle atau TPS 3R, diharapkan dapat meningkatkan kepedulian masyarakat dalam pengelolaan sampah di Kota Palangka Raya. Demikian harapan tersebut disampaikan Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin saat meresmikan TPS 3R Merdeka di Kelurahan Bukit Tunggal …

Read More »

Waspada Penipuan Retas Media Sosial

  BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Wakil Ketua I DPRD Kota Palangka Raya, Wahid Yusuf mengimbau masyarakat untuk lebih waspada dan berhati-hati dalam penggunaan/mengamankan akun di media sosial (medsos). Terutama kata dia, jangan mudah percaya apabila ada seseorang yang dikenal, namun meminta atau ingin meminjam uang melalui akun medsos. Karena, …

Read More »

Masyarakat Diminta Waspadai Gelombang Ketiga Covid-19 

  BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Ketua Komisi B DPRD Kota Palangka Raya, Nenie A Lambung mengingatkan, pemerintah dan masyarakat di kota setempat untuk terus mewaspadai gelombang ketiga ancaman penyebaran Covid-19. Menurutnya, pentingnya kewaspadaan gelombang ketiga Covid-19 tersebut, tidaklah berlebih, karena masyarakat akan menghadapi hari-hari besar keagamaan dan pergantian tahun. …

Read More »