PALANGKARAYA – Sebagai bentuk komitmen bersama dalam mewujudkan program perguruan tinggi yang lebih terjangkau dan berkualitas bagi masyarakat di Kabupaten Pulang Pisau. Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR) menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau (Pulpis), Selasa (16/04/2024). Kegiatan yang melibatkan diskusi tentang program peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) …
Read More »Daily Archives: 16/04/2024
Wiyatno Siap Maju di Pilkada Kapuas
BERITAKALTENG. com – Palangka Raya – HM Wiyanto secara resmi mendaftar sebagai calon Bupati Kabupaten Kapuas untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Wiyatno yang juga merupakan Ketua DPRD Provinsi Kalteng ini mendaftar langsung ke kantor DPD PDI Perjuangan Kalteng pada, Selasa (16/04/2024). Adapun saat mendaftar, Wiyanto disambut oleh Sekretaris DPD …
Read More »Dekan FISIP UPR Bersama Rektor Bahas Target Prodi Terakreditasi Unggul
PALANGKARAYA – Kunjungan Silaturahmi ke sejumlah Fakultas dan Unit Kerja oleh Rektor Universitas Palangka Raya (UPR), Prof.Dr.Ir. Salampak MS mendapat apresiasi dari sejumlah Dekan Fakultas. “Saya menyampaikan ucapan terima kasih dan mengapresiasi atas kunjungan Rektor UPR ke Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP),” kata Dekan FISIP UPR Bhayu Rhama, …
Read More »Habib Said Abdul Saleh Daftar Cabup ke Hanura
Foto : Habib Said Abdul Saleh melakukan foto bersama dengan pengurus Partai Hanura seusai dirinya mencalonkan diri sebagai Bacabup. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Satu pekan lebih sudah bursa penjaringan bakal calon kepala daerah maupun wakil kepala daerah di Partai Hanura Kabupaten Barito Timur resmi dibuka. Terbaru, mantan Wakil Bupati …
Read More »Rektor UPR Berharap Fakultas dan Unit Kerja Terus Bersinergi
PALANGKARAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR) Prof. Dr. Ir. Salampak, MS melakukan kunjungan silaturahmi ke sejumlah fakultas dan unit kerja, Selasa (16/04/2024). “kunjungan hari ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi dengan kawan-kawan di fakultas yang merayakan yang tidak sempat bertemu saat lebaran Idul Fitri 1445H/2024M kemarin,” kata Prof. Salampak. Dalam …
Read More »Berharap Pertanian Makin Bertumbuh Melalui Pinjaman KUR
BERITAKALTENG.com – KUALA KURUN – Pihak Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gunung Mas (Gumas) sangat menyetujui adanya program pemerintah daerah (Pemda) dalam mendorong di dunia pertanian. Yakni gebrakan, melalui pinjaman Kredit Usaha Rakyat (KUR) kepada para petani yang ada di wilayah ini. “Dalam mendorong serta mengoptimalkan di sektor pertanian. Sehingga, langkah …
Read More »Terkait Pengurusan Sertifikat Tanah, Ini Pesan Wakil Rakyat
BERITAKALTENG.com – KUALA KURUN – Dalam kepengurusan legalitas atas hak tanah hampir setiap hari dilakukan oleh para pemohon dalam membuat sertifikat tanah hak milik (SHM) misalnya di Kabupaten Gunung Mas (Gumas). Untuk itu, jajaran DPRD Kabupaten Gumas meminta, dengan Kantor Pertanahan (Kantah) atau Badan Pertanahan (BPN) wilayah setempat, semestinya bisa mempermudah …
Read More »