Monthly Archives: Desember 2021

Terpilih Secara Aklamasi, Idariani Nahkodai KONI Barsel Periode 2021-2025

Beritakalteng.com, BUNTOK – Dalam Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) yang digelar di Aula Hotel Lutfan, Buntok, Kecamatan Dusun Selatan, Senin (13/12/2021) Idariani terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Barito Selatan periode 2021-2025. Idariani sendiri terpilih menjadi ketua KONI Barsel menggantikan Adiyat Nugraha yang sebelumnya menjabat sebagai …

Read More »

LPJ Pengurus KONI Barsel Periode 2017-2021 Diterima Oleh Seluruh Cabor

Beritakalteng.com, BUNTOK – Seluruh Cabang Olah Raga (Cabor) sepakat menerima Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) pengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Barito Selatan periode 2017-2021. LPJ tersebut disampaikan Ketua KONI Barsel periode 2017-2021, Adiyat Nugraha sebelum dilaksanakannya pemilihan Ketua KONI Barsel periode 2021-2025 yang dilaksanakan di Aula Hotel Lutfan, Buntok, Senin …

Read More »

Tim Reses Dapil I Dewan Kalteng Serap Aspirasi Masyarakat

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Sejumlah kalangan DPRD Kalteng ketika pelaksanaan reses banyak mendapat saran dan masukan yang disampaikan oleh sejumlah kalangan masyarakat khususunya di daerah pemilihan (Dapil) I Kalteng meliputi Kota Palangka Raya, Kabupaten Gunung Mas dan Katingan. Seperti yang disampaikan oleh Sekretaris tim reses Dapil I, Kuwu Senilawati bahwa …

Read More »

LCEC 112 Bagikan Tabung APAR Gratis ke Warga Palangka Raya

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Guna mencegah terjadinya kebakaran di lingkungan padat penduduk terutama di wilayah tempat para pedagang berjualan di sekitar Jalan Achmad Yani dan Tjilik Riwut Km 1, Palangka Raya. Tim Rescue Layanan Cepat Emergency Call (LCEC) 112/Call 112, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Palangka Raya, melakukan …

Read More »

Warga Kembali Laporkan Ular Masuk Rumah ke Call 112

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Personel Rescue Layanan Cepat Emergency Call (LCEC) 112/Call 112 Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Palangka Raya, kembali menerima laporan terkait kemunculan anak ular piton yang masuk ke rumah warga Jalan RTA Milono, Senin (13/12/21). Kemunculan anak ular piton yang masuk ke rumah Heru (43) …

Read More »

Call 112 Palangka Raya Siap Tindaklanjuti Kegawatdaruratan

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Pemerintah Kota Palangka Raya memiliki program unggulan yakni Layanan cepat emergency Call 112 atau Call 112 Palangka Raya. Program ini bertujuan memberikan tindaklanjut atas laporan kedaruratan yang dialami oleh masyarakat. Kepala DPKP Palangka Raya, Drs Gloriana menuturkan bahwa masyarakat secara langsung dapat mengakses program ini melalui …

Read More »

Cepat Respon Laporan, Call 112 Palangka Raya Tebang Pohon Rapuh

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Karena dinilai dapat mengancam keselamatan masyarakat. Tim Rescue Damkar Layanan Cepat Emergency Call (LCEC) 112/Call 112 Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Palangka Raya kembali melakukan penanganan pohon tua rawan tumbang. Seperti pengevakuasian pohon kelapa sawit kering setinggi 10 meter sangat mengancam keselamatan pengguna jalan …

Read More »

Hadapi Gangguan Hewan Liar, Segera Hubungi Call 112 Palangka Raya

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Layanan Cepat Emergency Call (LCEC) 112 atau Call 112 Palangka Raya memiliki personel yang siap merespon cepat setiap laporan dari masyarakat. Call 112 Palangka Raya juga melayani laporan situasi darurat seperti gangguan hewan liar meliputi ular, tawon, biawak, hingga kera liar. Seperti yang disampaikan Kepala DPKP, …

Read More »

Call 112 Palangka Raya Tangkap Ular Masuk Rumah Warga

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Layanan Cepat Emergency Call (LCEC) 112/Call 112 Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Palangka Raya kembali menerima laporan terkait kemunculan ular di salah satu rumah warga di Jalan Badak IV, Blok B, Kelurahan Bukit Tunggal, Kecamatan Jekan Raya, Kota Palangka Raya, Minggu (12/12/21) malam. Laporan …

Read More »

Bupati Kobar Tanam Pohon di Embung Danau Asam

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Bupati Kotawaringin Barat, Hj. Nurhidayah ikut menanaman bibit pohon di areal Embung Danau Asam, Kelurahan Kotawaringin Hilir, Kecamatan Kotawaringin Lama, Sabtu (11/12/2021). Hj. Nurhidayah mengapreasiasi dan mendukung program Balai Sungai Wilayah (BSW) Kalimantan II yang telah membangun embung tersebut. “Atas nama pemerintah mengucapkan terima …

Read More »
error: Content is protected !!