Daily Archives: 17/11/2021

Perubahan Fungsi Sungai Picu Banjir

  BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), SP Lumban Gaol, menuding banjir besar yang terjadi beberapa kali dalam setahun ini, tidak lepas dari keserakahan sejumlah perusahaan perkebunan kelapa sawit. “Banyak anak sungai yang biasanya digunakan masyarakat berdaladang, sengaja ditutup dan ditanami pohon kepala sawit. Jadi …

Read More »

Segera Bantu Warga Terdampak Banjir

  BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Banjir sudah melanda sejumlah desa di beberap kecamatan, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Anggota Komisi III DPRD Kotim, Dadang H Syamsu, mengharapkan pemkab setempat, untuk tanggap menyalurkan bantuan kepada warga yang terdampak banjir. “Persoalan akibat banjir ini rentan menyebabkan beban bagi korban, selain tidak bisa bekerja …

Read More »

Peduli Korban Banjir, DPD Pertahkindo Kalteng Laksanakan Baksos

Beritakalteng.com, BUNTOK – Peduli terhadap korban banjir di Kota Palangka Raya, DPD Pertahkindo (Perkumpulan Tenaga Ahli Konsultan Indonesia) Kalimantan Tengah melaksanakan kegiatan bakti sosial. Disampaikan oleh Ketua Pertahkindo Kalteng, D. Prasetyo, bakti sosial berupa penggalangan dana dari segenap pengurus dan anggota Pertahkindo Kalteng tersebut, merupakan bentuk rasa kepedulian dan empati …

Read More »

Edarkan Narkoba, Buaya Kuning Kembali Diciduk Satresnarkoba Barsel

Beritakalteng.com, BUNTOK – Kembali beraksi, seorang residivis pengedar narkoba jenis sabu yang merupakan warga Gang Sindem, Jalan Kelurahan, RT.01, Kelurahan Buntok Kota, Kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan, Elis alias Buaya Kuning (52) kembali ditangkap jajaran Satresnarkoba Polres Barsel, Selasa (16/11/2021) sekitar pukul 13.30 WIB. Diungkapkan oleh Kapolres Barsel, AKBP …

Read More »

Bersatu Dalam Keberagaman,  Wujudkan UPR Menjadi Perguruan Tinggi Terbaik

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Dalam kurun waktu 58 tahun perjalan sebagai Perguruan Tinggi tertua di Kalteng, Universitas Palangka Raya (UPR) telah mengalami perkembangan signifikan melalui berbagai upaya dan kerja keras, yang diwujudkan melalui karya nyata dari seluruh civitas akademika, mulai dari unsur pimpinan, dosen, pegawai dan mahasiswa. Seperti yang disampaikan …

Read More »

Bupati Bersama Wakil Bupati Katingan Lepas Logistik Pilkades Serentak 2021

Kasongan – Bupati Katingan Sakariyas dan Wakil Bupati Sunardi Litang melepas logistik pemilihan kepala desa atau pilkades serentak di halaman Kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa atau BPMDes, Rabu (17/11/2021). Beberapa kendaraan roda empat mendistribusikan logistik pilkades itu dengan kawalan ketat pihak keamanan, seperti Polri, TNI, dan anggota Satpol PP. …

Read More »

Selama Tiga Hari Kosong BBM di Buntok, Warga Serbu SPBU

Beritakalteng.com, BUNTOK – Selama tiga hari belakangan Kota Buntok mengalami kekosongan Bahan Bakar Minyak (BBM), mengakibatkan ratusan warga rela berdesakan mengantre di SPBU 64, Jalan Pahlawan, Kelurahan Buntok Kota, Kecamatan Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan, Rabu (17/11/2021). Pantauan awak media, ratusan warga pengendara roda dua dan empat tersebut sudah mulai …

Read More »

Komisi II DPRD Kalteng Dorong Pemerintah Daerah Optimalkan Pengelolaan SDA

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Adanya rencana kebijakan dari Pemerintah Provinsi Kalteng untuk menghentikan pengiriman bahan mentah pertambangan seperti Bauksit menuai tanggapan dari kalangan legislatif Provinsi Kalteng. Seperti yang disampaikan oleh Ketua Komisi II DPRD Kalteng yang membidangi Ekonomi dan Sumber Daya Alam (SDA), Luhing Simon bahwa dirinya menyambut baik adanya …

Read More »

Luncurkan Si-Takir, Urusan Parkir di Palangka Raya Bakal Naik Level

  BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Dinas Perhubungan Kota Palangka Raya luncurkan inovasi baru melalui program sistem digital layanan juru parkir alias Si-Takir. Program ini mempunyai data dukung pada bidang pelayanan publik. Kepala Dinas Perhubungan Kota Palangka Raya, Alman P. Pakpahan mengatakan, program Si-Takir merupakan salah satu upaya dalam mendukung …

Read More »