Daily Archives: 01/09/2021

Kalimat ‘Waspada Virus Corona’ Akhiri Isu Baliho Kontroversi

BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Komentar negatif tentang penggunaan bahasa luar daerah pada baliho Covid-19 di Bundaran Burung Kota Palangka Raya langsung direspon Polda Kalimantan Tengah. Baliho yang awalnya bertuliskan kalimat ‘Gasan Nang Babal Wan Corona, Kaini Pang Jadinya. Mati Sia-Sia !! Hanyar Tau Rasa !!’ kini telah diganti menjadi …

Read More »

Solusi Terhadap Ekonomi Masyarakat Perlu Mendapat Perhatian

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Semenjak ditemukanya kasus corona virus (covid-19) pertama kali pada tanggal 2 Maret 2020 lalu, Pemerintah baik ditingkat Pusat, Provinsi sampai di tingkat Kabupaten atau Kota, tidak henti-hentinya terus melakukan upaya dalam menekan angka penyebaran virus tersebut di Indonesia. Diantaranya mensosialisasikan kepada masyarakat sacara masif tetang pelaksanaan …

Read More »

Dewan Berharap Pihak Sekolah Sosialisasikan PTM Dengan Ortu Murid

Beritakalteng.com, BUNTOK – Anggota Komisi III DPRD Kabupaten Barito Selatan Bhaskarogra Basuki Atmaja berharap agar sebelum dijalankan, seluruh sekolah di daerah tersebut, bisa mensosialisasikan dan mengkomunikasikan perihal pembelajaran tatap muka (PTM) dengan para orang tua murid. Hal tersebut, dikatakan politisi muda Nasdem ini, guna menghindari adanya ketidaksiapan para murid dalam …

Read More »

Dewan Bartim Ini Ingatkan Hati-Hati Potensi Hujan

Beritakalteng.com, Tamiang Layang – Wakil Ketua I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur, Ariantho S Muler mengharapkan masyarakat meningkatkan kewaspadaan terhadap curah hujan yang belakangan ini terjadi di sebagian Barito Timur Kata Wakil I DPRD ini, dalam beberapa hari ini sebagian wilayah terus diguyur hujan. Meski intensitas curah …

Read More »

Palangka Raya dan Sampit Alami Deflasi Selama Agustus 2021

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Berdasarkan hasil potret yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kalteng tercatat selama bulan Agustus 2021, Kota Palangka Raya terjadi deflasi sebesar 0,14 persen atau mengalami penurunan indeks harga dari 106,39 dibulan Juli 2021 menjadi 106,24 dibulan Agustus 2021. Deflasi ini terjadi karena penurunan indeks …

Read More »

Tokoh Dayak Kritisi ‘Bahasa’ Baliho Covid-19

BERITAKALTENG.com – PALANGKA RAYA – Papan reklame atau baliho terkait Covid-19 di kawasan Bundaran Burung Kota Palangka Raya tuai kontroversi. Mulai organisasi kemasyarakatan hingga tokoh adat Dayak turut beropini tentang penggunaan bahasa yang dinilai tidak mencerminkan daerah Provinsi Kalimantan Tengah tersebut. Tokoh Dayak yang juga mantan Kapolda Kalimantan Tengah periode …

Read More »