Daily Archives: 24/04/2020

Pembahasan Relokasi Anggaran untuk Penanganan Covid-19 Barsel Batal Digelar

Beritakalteng.com, BUNTOK – Rapat Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan (APBDP) Kabupaten Barito Selatan (Barsel), terkait refocusing atau relokasi anggaran untuk penanganan Covid-19 bersama DPRD batal dilaksanakan. Sebagaimana perintah Surat Keputusan Bersama (SKB) Menteri Dalam Negeri (Mendagri) dan Menteri Keuangan dengan Nomor : 119/2813/SJ, Nomor 177/KMK.07/2020 tentang percepatan penyesuaian APBD …

Read More »

Tanggap Darurat, GTPPC-19 Barsel Akan Tingkatkan Penanganan Covid-19

Beritakalteng.com, BUNTOK – Ditetapkan sebagai zona merah Corona Virus Disease 2019 (Covid-19), Pemerintah Kabupaten Barito Selatan mengumumkan kenaikan status menjadi tanggap darurat. Guna meningkatkan langkah-langkah dalam upaya pencegahan dan penanganan Covid-19, Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 (GTPPC-19) Barsel, laksanakan rapat di Aula Setda Kantor Bupati setempat, Jum’at (24/4/2020). Dikatakan Bupati …

Read More »

Pandemi Covid-19, Agus : Kita Harus Fokus Penangananya

Beritakalteng.com, SAMPIT – Dengan lesunya perekonomian masyarakat akibat pandemi wabah covid-19 turut berpengaruh dengan tingkat pendatapan asli daerah (PAD) di Kabupaten Kotawringin Timur (Kotim). “Untuk besaran target 2020 ini, tidak bisa kita harapkan lagi akan terealisasi,” ujar Ketua Komisi I DPRD Kotim Agus Seruyantara. Disebutkanya, salah satu faktornya adalah beberapa …

Read More »

Cegas Sebaran Covid-19, Pegawai Bidang Pelayanan BKD Jalani Rapid Test

Beritakalteng.com, SAMPIT – Cegah Sebaran Covid-19, khsusunya terhadap pegawai yang berpotensi berinteraksi langsung memberikan palayana, Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kotawaringin Timur (Kotim) melakukan rapid test terhadap pegawainya. “Setiap hari ada sekitar 30-40 ASN yang datang ke kantor BKD. Padahal sebelumnya kami sudah buat surat edaran bahwa pelayanan melalui oline akan …

Read More »

Selama Bulan Ramadhan, Jam Kerja Pegawai Dikurangi 1 Jam

Beritakalteng.com, SAMPIT – Memberi kesempatan bagi pegawai yang beragama Islam untuk mempersiapkan buka puasa. selama bulan ramdhan, waktu kerja pegawai dikurangi satu jam dibanding hari-hari biasanya. karena untuk Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Supian Hadi telah mengeluarkan surat edaran terkait tentang pengaturan jam kerja pada bulan Ramadhan 1441 Hijriah bagi …

Read More »

Tepis Tudingan Hambat Anggaran Covid-19, Fraksi NasDem Tegaskan Semua Harus Sesuai Mekanisme

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Ketua Fraksi Partai NasDem DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Bryan Iskandar menyebutkan, penganggaran untuk penggunaan dana realokasi struktur APBD, untuk penanganan Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di wilayah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), hendaknya direncanakan secara matang, melibatkan pihak legislatif dan eksekutif. Menepis adanya tudingan yang disampaikan masyarakat …

Read More »

Dewan Minta Pemkab Segera Salurkan Bantuan Covid-19

Beritakalteng.com, BUNTOK – Anggota DPRD Kabupaten Barito Selatan Idariani, meminta kepada pemerintah daerah setempat untuk segera menyalurkan bantuan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) kepada warga. Permohonan itu disampaikan langsung oleh politisi Demokrat tersebut, kepada Bupati Barsel H. Eddy Raya Samsuri, saat pelaksanaan rapat penetapan status tanggap darurat daerah, di Aula …

Read More »

Dewan Kotim ini Dukung 50 Persen Anggaran Pokir untuk Penanganan Covid-19

Beritakalteng.com, SAMPIT- Legislator asal Partai Hanura Khozaini S,Kom mendukung langkah pemerintah daerah terkait rasio 50 persen anggaran Pokok Pikiran (Pokir) anggota DPRD Kotim terkait untuk penanganan Covid-19 tersebut. Pria yang duduk di Komisi I ini juga menegaskan Hanura sendiri mendukung langkah-langkah pemerintah daerah memangkas atau merasionalisasikan anggaran DPRD terutama Pokir …

Read More »