Monthly Archives: Maret 2020

DPRD Kota Ingin Pengembangan Wisata Libatankan Semua Pihak

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Kota Palangka Raya memiliki sejumlah tempat destinasi wisata. Yang sekaligus menjadi daya tarik tersendiri bagi para wisatawan, baik lokal, nasional maupun mancanegara. Jika itu dikelola dengan baik, serta melibatkan semua pihak, maka diyakini akan menjadi salah satu sumber Pendapatan Asli Daerah (PAD) kota ini. Pernyataan tersebut disampaikan …

Read More »

Kerjasama Akademik, UPR dan FPIK UB Lakukan Pengembangan Ilmu Perikanan

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Unsur Pimpinan Universitas Palangka Raya (UPR), DR Andrie Elia Embang beserta jajaran, menerima kunjungan silahturahmi dari Dekan Fakultas Perikanan dan  Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya Malang (FPIK UB), Prof Dr Ir Happy Nursyam MS beserta rombongan, Jumat (06/03) tadi pagi. Pertemuan ini digelar di Ruang Rapat Rektor UPR, …

Read More »

PBS Harus Terlibat Pelihara Jalan Pemerintah

Beritakalteng.com – SAMPIT –  Anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Handoyo J Wibowo menyebut perusahaan besar swasta (PBS) mesti ambil andil dalam pemeliharan jalan milik pemerintah, khususnya di sekitar usaha perkebunan. Dikatakan Handoyo, di musim penghujan saat ini, kerusakan jalan sering terjadi di wilayah hulu Kotim. Artinya, perusahaan jangan sampai …

Read More »

Bupati Kapuas Batalkan Kenaikan Tarif PDAM

Beritakalteng.com, KUALA KAPUAS- Kenaikan tarif pelanggan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Kapuas batal. Hal ini ditegaskan Bupati Kapuas Ben Brahim S. Bahat, Kamis sore (5/3). Ben Brahim menegaskan bahwa kenaikan tarif PDAM Kapuas dibatalkan, karena pertimbangan tidak ingin membebani masyarakat. Kendati sudah ada Peraturan Bupati (Perbup) tentang kenaikan tarif …

Read More »

Pemda Kotim Diminta Libatkan Inspektorat Dalam Pelaksanaan Program Pembangunan Daerah

Beritakalteng.com, SAMPIT- Anggota DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur, Handoyo J. Wibowo meminta agar pemerintah menggandeng pihak Inspektorat dalam melaksanakan program pembangunan di daerah. Disebutkan Handoyo, langkah itu perlu dilakukan untuk efektivitas percepatan pembangunan di daerah. Pasalnya, dengan begitu maka pembangunan bisa sesuai dengan ketentuan dan peraturan yang ada. “Saya mendorong bagaimana …

Read More »

Program TORA, Sejumlah Daerah Sudah Mendapat Rekomendasi Gubernur Kalteng

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA- Program nasional Tanah Obyek Reforma Agraria (TORA), merupakan salah satu program prioritas Nawacita Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo (Jokowi), yang ada di bawah Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK RI), melalui Direktur Jenderal Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan (Dirjen PKTL) KLHK RI. “Program TORA …

Read More »

Dewan Bartim Ini Ajak Masyarakat Diminta Bijak Dalam Bermedia Sosial

Beritakalteng.com, TAMIANG LAYANG- Bebasnya dalam penggunaan media sosial (medsos) terkadang bisa menjadikan perilaku yang sangat negatif, sehingga memerlukan pola pikir yang bijak dalam menggunakan medsos tersebut. Hal tersebut di ungkapkan Ketua DPRD Kabupaten Barito Timur Nur Sulistio, sekaligus mengimbau agar berbagai dalam informasi didapat melalui medsos bisa disaring sedemikian rupa …

Read More »

Penting Mewujudkan SDM Memadai Dalam Memilihara Stabilitas Keamanan

Beritakalteng.com, SAMPIT- Bupati Katawaringin Timur, Supian Hadi mengatakan kondisi bangsa hingga saat ini masih diwarnai adanya berbagai persoalan yang krusial, maka sangat penting sekali mewujudakan sumber daya manusia yang memiliki kemampuan yang memadai dalam rangka pemeliharaan stabilitas keamanan daerah tersebut. “Mengingat tugas dan tanggung jawab serta kebijakan yang diemban oleh …

Read More »
error: Content is protected !!