Beritakalteng.com– Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) kembali mencatat, selama bulan oktober tahun 2017, Kota Palangka Raya kembali mengalami deflasi yakni sebesar 0,46 persen atau mengalami penurunan indeks harga dari 126,78 di bulan september tahun 2017 menjadi 126,20 di Oktober tahun 2017. Laju inflasi tahun kalender 2017 tercatat …
Read More »Daily Archives: 01/11/2017
Jaga Keberagaman, Korem 102/Pjg Adakan Pertemuan Komunitas Paguyuban
Beritakalteng.com– Dalam rangka memelihara sekaligus melestariak seni dan budaya yang berada di Wilayah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), baik itu budaya batak, sunda, dan sebagainya melalui komunitas-komunitas paguyuban. Korem 102/Pjg mengadakan kegiatan silaturahmi ke sejumlah budayawan dan tokoh masyarakat rabu (01/11). Ajang silaturahmi tersebut mendapat apresiasi dari tokoh masyarakat dan budayawan …
Read More »Minimalisir Peredaran Narkoba Melalui Sinergitas Semua Pihak
Beritakalteng.com– Guna meminimalisir peredaran narkoba diwilayah Kalimantan Tengah (Kalteng), sinergitas semua pihak baik unsur Pemerintah Daerah maupun lintas kementrian termasuk Kementrian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) perlu diperkuat kembali. Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Palangka Raya terus melakukan komunikasi dan melakukan kerjasama termasuk dengan Kemenkumham Kalteng untuk mengisi sejumlah …
Read More »