Daily Archives: 19/09/2024

Kemahasiswaan UPR Gelar Seminar Nasional Kreativitas Mahasiswa

PALANGKARAYA – Dalam Rangka Dies Natalis UPR Ke-61 Kemahasiswaan Universitas Palangka Raya (UPR) sukses menyelenggarakan Seminar Nasional Kreativitas Mahasiswa #1 Rabu, (18/92024). Kegiatan Seminar yang dilaksanakan di Ruang Ballroom Lt.6 PPIIG, UPR dibuka oleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, Wijanarka, ST., MT. Dalam sambutanya, Wijanarka mengenalkan Program Kreativitas Mahasiswa …

Read More »

Dosen UPR Kembangkan Teknik Pengelolaan Sanitasi Lingkungan Wisata Alam Lewu Rawan

PALANGKARAYA – Tim Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat (Tim PKM) Universitas Palangka Raya (UPR) melaksanakan sosialisasi dan pelatihan Pengembangan Teknik Pengelolaan Sanitasi Lingkungan Terhadap Daya Tarik Wisata Alam Lewu Rawan, di Kecamatan Bukit Batu. Ketua TIM PKM Prodi Kimia FMIPA Universitas Palangka Raya, Waluyo Nuswantoro, ST., MT. menyampaikan bahwa kegiatan ini …

Read More »

Lomba Tarian Tradisional FDD 2024, Kecamatan Dusun Selatan Tak Satupun Raih Juara

Beritakalteng.com, BUNTOK – Tanpa keikutsertaan Sanggar Ranu Mareh desa Mabuan, tim dari Kecamatan Dusun Selatan tidak memperoleh satupun gelar juara pada lomba tarian tradisional Festival Dahani Dahanai (FDD) tahun 2024 di Stadion Batuah Buntok, Kabupaten Barito Selatan yang diselenggarakan Kamis (19/9/2024). Ditonton oleh ribuan orang, masing-masing tim dari enam kecamatan …

Read More »

Lomba Tarian Tradisional Festival Dahani Dahanai 2024 Berlangsung Meriah

Beritakalteng.com, BUNTOK – Digelar sejak pukul 17.00 WIB, lomba tarian tradisional Festival Dahani Dahanai tahun 2024 di Stadion Batuah Buntok, Kabupaten Barito Selatan, Kamis (19/9/2024) berlangsung meriah. Ditonton oleh ribuan orang, masing-masing tim dari enam kecamatan menampilkan yang terbaik. Dibalut dengan pakaian adat, seluruh penari tampil anggun dan gagah. Ada …

Read More »

Gelar Rapat Koordinasi Dan Sosialisasi APK, Ini Disampaikan KPU

Foto : Suasana Kegiatan KPU di aula Dinas Pendidikan Kabupaten Barito Timur. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Komisi Pemilihan Umum ( KPU) Kabupaten Barito Timur gelar rapat koordinasi dan sosialisasi regulasi kampanye dan dana kampanye serta penentuan titik Alat Peraga Kampanye atau APK dan lokasi rapat umum pada pemilihan kepala …

Read More »

Polres Kobar dan Lapas Pangkalan Bun Bersinergi Ungkap Peredaran Narkotika

  BERITAKALTENG.com – PANGKALAN BUN – Polres Kotawaringin Barat (Kobar) terus bersinergi dengan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) II B Pangkalan Bun guna mengungkap kasus penyalahgunaan narkotika. Dalam hal ini kedua belah pihak saling berkoordinasi terkait dugaan keterlibatan salah satu narapidana (napi) dalam peredaran narkotika jenis sabu. Bermula penangkapan seorang yang diduga …

Read More »

Besok DPRD Akan Gelar Paripurna Peresmian Pimpinan Defenitif

KASONGAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan akan menggelar agenda rapat paripurna dalam rangka peresmian pengangkatan pimpinan defenitif. Seperti yang disampaikan Sekwan DPRD Kabupaten Katingan Kabul Mustiman, Kamis (19/9/2024), pihaknya akan melaksanakan paripuna esok (20/9) untuk meresmikan pimpinan defenitif  DPRD Kabupaten Katingan. “Besok akan kita laksanakan bersama pembacakaan …

Read More »

Terpilih Secara Aklamasi, Ini Visi Genjadid Utomo Untuk KNPI Katingan

KASONGAN – Legislator Gerindra DPRD Kabupaten Katingan Genjadid Utomo terpilih secara aklamasi sebagai ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Katingan periode 2024 – 2029. Genjadid Utomo terpilih secara aklamasi saat pelaksanaan Musyawarah Daerah (Musda) KNPI Katingan di gedung salawah kota Kasongan, Kamis (19/9/2024). Dalam pelaksanaan musda KNPI Katingan tersebut …

Read More »