Monthly Archives: April 2023

Kompetisi E-Sport Game PS4 E-Football dan FIFA Kembali Dilaksanakan Di Kota Kasongan

  BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Kompetisi olahraga elektronik (e-sport) Ramadan Champions Leauge Playstation 4 (PS4)  E-Football dan FIFA tahun 2023 di Kota Kasongan Kabupaten Katingan kembali dilaksanakan. Kegiatan dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadan 1444 Hijriah tersebut, bertempat di Do It Kupi Kasongan selama kurang lebih 7 hari  yaitu dari …

Read More »

Nongkrong Bareng, BMI Palangka Raya Rumuskan Sejumlah Program

  PALANGKARAYA – Sembari menunggu waktu berbuka puasa. Banteng Muda Indonesia (BMI) Palangka Raya Mengadakan kegiatan diskusi ringan bersama pengurus, Minggu (2/4/2023) Kegiatan yang dilaksanakan di salah satu cafe yang berada di Jalan Kinibalu Kota Palangkaraya tersebut berjalan secara santai, sembari nongkrong bareng dan merumuskan sejumlah program yang akan dilaksanakan …

Read More »

Bupati Gunung Mas Bagikan Tips Gunakan Listrik Aman

  BERITAKALTENG.COM, Kuala Kurun – Masyarakat di Kabupaten Gunung Mas, diharap dapat memanfaatkan atau menggunakan listrik secara aman. Karena itu, Bupati Gunung Mas Jaya S Monong membagikan tipsnya, bagaimana cara pemanfaatan listrik yang aman oleh masyarakat. “Menggunakan listrik yang aman dan yang bermanfaat maka ada beberapa tips yang perlu dilakukan …

Read More »

HUT Ke 23, BMI Kota Palangka Raya Bersama DPC PDI Perjuangan Kota Berbagi 1000 Takjil

  PALANGKARAYA – Momentum Bulan Suci Ramadhan 1444 H. Banteng Muda Indonesia (BMI) Kota Palangka Raya bersama Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) membagikan ribuan paket takjil kepada warga sekitar, Minggu (02/4/2023). Ketua BMI Kota Palangkaraya, Ketua BMI Kota Palangkaraya Bennie Brian Tonni Embang ketika diwawancarai menyampaikan …

Read More »

Pastikan Takjil yang Dibagikan Aman

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mengimbau pihak sekolah yang ingin melaksanakan pembagian takjil gratis agar memastikan makanannya sudah aman dan sehat untuk dikonsumsi. “Kami tidak ingin kasus keracunan takjil terjadi lagi. Tolong pastikan makanannya aman untuk dikonsumsi,” kata Plt Kepala Disdik Kotim, Irfansyah, Sabtu …

Read More »

PPDB Dianjurkan Digelar Secara Online

BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menganjurkan setiap sekolah melaksanakan penerimaan peserta didik baru (PPDB) secara digital atau online, mengingat sekarang ini sudah memasuki era digitalisasi. “Untuk sistemnya masih sama seperti dulu, ada sistem zonasi, prestasi dan kepindahan orangtua. Sambil juga menunggu edaran dari kementrian, …

Read More »

Dewan Sampaikan Aspirasi Masyarakat Kecamatan Petak Malai

Kasongan –  Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan Gimmak Bulingan menyampaikan bahwa saat pelaksanaan reses di Daerah Pemilihan (Dapil) III, banyak aspirasi yang disampaikan masyarakat, hal ini disampaikannya saat pelaksanaan paripurna penyampaian hasil reses baru-baru ini. “Ada sebanyak 19 usulan dari masyarakat saat kami datang langsung ke daerah …

Read More »

DPRD Barsel Dukung Maksimalisasi Potensi PAD Melalui SOPD

Beritakalteng.com, Buntok – Anggota DPRD Kabupaten Barito Selatan (Barsel) H. Zainal Khairuddin mendorong seraya mendukung semua upaya yang telah dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Selatan melalui Satuan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD) setempat untuk bisa lebih maksimal lagi menggali potensi PAD yang tersimpan. Ia menilai masih banyak sumber Pendapatan Asli …

Read More »

Ini Hasil Reses di Kecamatan Sanaman Mantikei Dapil III

Kasongan  – Para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Katingan beberapa waktu lalu menyampaikan hasil reses dari Daerah Pemilihan (Dapil) nya masing – masing. Dalam gelaran rapat paripurna dalam rangka penyampaian hasil reses belum lama ini, Gimmak Bulinga selaku juru bicara asal dapil III jalur sungai samba yang meliputi …

Read More »