Daily Archives: 12/08/2021

Usai Dibahas, KUA-PPAS Kotim Tahun 2022 Disepakati

  BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Tim Badan Anggaran (Banggar) Dewan  Perwakilan  Rakyat  Daerah (DPRD) Kotawaringin Timur (Kotim) bersama Tim Badan Angaran Eksekutif melakukan rapat pembahasan tentang perubahan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) tahun anggaran 2021, Kamis (12/8/2021). Rapat tersebut dipimpin Ketua DPRD Kotim Dra Rinie, …

Read More »

Terkait Wacana Rombak Pejabat, Ini Reaksi Wakil Rakyat Kotim

  BERITAKALTENG.com – SAMPIT – Rencana pergantian sejumlah pejabat di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Kotawaringun Timur (Kotim) oleh Bupati H Halikinnor pada akhir Agustus atau awal September 2021 nanti, mendapat dukungan dari Ketua Komisi IV DPRD Kotim, Muhammad Kurniawan Anwar. “Saya sangat mendukung rencana bupati melakukan pergantian pejabat di lingkungan Pemerintah …

Read More »

Wabup Bartim Terima Buku Berjudul Statistik Sektoral Dari Diskominfosantik

Beritakalteng.com, Tamiang Layang – Pemerintah Kabupaten Barito Timur, melalui teknisnya meluncurkan buku yang berisikan data statistik sektoral dari berbagai organisasi perangkat daerah pemerintah, tahun 2020. “Data tersebut kita sajikan melalui sebuah buku berjudul Statistik Sektoral Kabupaten Barito Timur 2021,” ucapan Kepala Bidang Persandian dan Statistik, Ari Opu Pahandrian, ST, Kamis …

Read More »

Wabup Bartim Ingatkan Warga Tidak Membakar Lahan

Beritakalteng.com, Tamiang Layang – Menyusul cuaca dalam seminggu terakhir yang kembali panas. Dengan kondisi cuaca seperti sekarang ini, puntung rokok saja sudah bisa memicu terjadinya kebakaran. Untuk itu, Wakil Bupati Barito Timur, Habib Said Abdul Saleh mengingatkan seluruh masyarakat, untuk tidak membakar lahan.  “Pagi ini kita telah melaksanakan Apel Kesiapsiagaan …

Read More »

Ditengah Pandemi Covid-19, Peran Insan Pers Patut Mendapat Apresiasi

Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Insan pers (wartawan, red) khususnya di seluruh wilayah Bumi Tambun Bungai, memiliki peranan penting dalam menggali dan menyampaikan informasi secara faktual dan valid, walaupun harus berhadapan dengan berbagai resiko, termasuk pula terpapar COVID-19. Seperti yang disampaikan olen Anggota Komisi III DPRD Kalteng Hj. Srineni Trianawati bahwa …

Read More »

Pemkab Katingan Gelar Apel Kesiapan Sarana Prasarana Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan

12 Kasongan – Pemerintah Kabupaten Katingan menggelar apel kesiapan sarana dan prasarana dalam mencegah atau menanggulangi kebakaran hutan dan lahan atau Karhutla di wilayah setempat, Kamis, (12/8/2021). Apel gelar sarpras ini dilaksanakan di halaman kantor bupati, dihadiri Bupati Sakariyas, Kapolres Katingan AKBP Paulus Sonny Bhakti Wibowo, perwakilan Perwira Penghubung Kodim …

Read More »

Pemkab Katingan Dapat Bantuan Oksigen dan APD dari PBS

Kasongan – Pemerintah Kabupaten Katingan mendapatkan bantuan dari perusahaan besar swasta atau PBS berupa oksigen dan alat pelindung diri atau APD, Kamis, (12/8/2021). Penyerahan APD dari pihak PBS ini berlangsung di Kantor Bupati Katingan diterima langsung Bupati Sakariyas didampingi unsur Forkopimda. Bupati Katingan Sakariyas menuturkan, bantuan yang diberikan pihak PBS …

Read More »

Bupati Katingan Kembali Ingatkan Warga agar Patuh Protokol Kesehatan

Kasongan – Bupati Katingan, Sakariyas untuk ke sekian kalinya mengingatkan warga agar mematuhi penerapan protokol kesehatan. “Saya meninta kepada seluruh masyarakat untuk mendukung penanganan covid-19 dengan mematuhi protokol kesehatan,” kata Sakariyas usai menghadiri apel gelar siaga karhutla, Kamis, (12/8/2021). Sakariyas mengaku di Katingan dalam beberapa hari terakhir mendung, kadang disertai hujan. …

Read More »

Bupati Katingan: Jangan Sampai Terjadi Kebakaran Hutan dan Lahan

Kasongan – Bupati Katingan Sakariyas menyebut bahwa daerahnya sejauh ini masih dinilai aman dari kebakaran hutan dan lahan. Ini disampaikan orang nomor satu di Bumi Penyang Hinje Simpei saat mengikuti apel gelar sarana dan prasarana penanganan karhutla di halaman kantor bupati, Kamis, (12/8/2021). Apel gelar sarpras ini juga dilakukan pihak …

Read More »