Daily Archives: 14/05/2024

Rektor UPR Terima Kunjungan Peserta SSDN PPRA LXVI 2024 Lemhanas RI

PALANGKARAYA – Rektor Universitas Palangka Raya, Prof. Dr. Ir. Salampak, M.S  menerima kunjungan 25 orang peserta Studi Strategis Dalam Negeri (SSDN) Program Pendidikan Regular Angkatan (PPRA) LXVI Tahun 2024 Lemhanas Republik Indonesia, Selasa (14/5/2024) Pimpinan rombongan Lemhanas RI, Mayjen TNI Ramses Lumban Tobing, S.T, dalam sambutannya memberikan apresiasi dan menghaturkan …

Read More »

Audiensi Warga Desa Tabure dengan PT. SMJL Belum Membuahkan Hasil

PALANGKARAYA – Berkenaan dengan adanya permasalahan yang terjadi antara sejumlah warga Desa Tabure Kabupaten Kapuas dengan pihak perkebunan kepala sawit PT. SMJL dalam pailit. Kepolisian Sektor Kecamatan Mantangai, Danramil dan Camat Mantangai menginisiasi pertemuan dengan beberapa pihak terkait untuk dilakukan audiensi atau mediasi. Kapolsek Mantangai, AKP. Untung Basuki diwawancarai awak …

Read More »

Lakukan Risk Assesment Sirkuit SG1973, Panitia UCI MTB Gandeng Polda Kalteng

PALANGKARAYA – Panitia pelaksana kegiatan bekerjasama dengan Dit. Pamobvit Polda Kalteng melakukan Risk Assesment atau Penilaian Risiko Bahaya Sirkuit SG1973 Kota Palangkaraya, Selasa (14/5/2024)  Risk Assesment dilakukan dalam rangka memastikan keamanan, kenyamanan dan kelancaran kegiatan kejuaraan dunia balap sepeda gunung atau UCI Mountain Bike Eliminator seri ke-3 dari 8 series …

Read More »

Pengurus KONI Bartim Ramah-tamah dengan Pj Bupati

Foto : Pj Bupati Barito Timur, Indra Gunawan. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Jajaran Pengurus KONI Bartim, didampingi beberapa Pengurus KONI Kalteng, melakukan kunjungan ramah-tamah kepada Pj Bupati Bartim, Indra Gunawan, Selasa (14/5/2024). Kedatangan Pengurus KONI Bartim dan Kalteng ke rumah jabatan Pj Bartim ini disambut langsung oleh Indra Gunawan, …

Read More »

Kemenag Bartim Berangkatkan 116 Orang CJH

Foto : Kepala Penyelenggara Haji dan Umrah,H.Ahmad Fauzi. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Barito Timur (Bartim), untuk tahun 2024 ini akan memberangkatkan sebanyak 116 orang Calon Jamaah Haji (CJH) ke Tanah Suci Makkah. “Mereka akan diberangkat oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Bartim dari Gedung Muntawara, Tamianglayang, …

Read More »

Tak Ada Calon Bupati – Wabup Kobar Jalur Perseorangan

    KOTAWARINGIN BARAT – BERITAKALTENG.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) memastikan tidak ada bakal calon bupati dan wakil bupati dari jalur independen atau perseorangan. Demikian disampaikan Ketua KPU Kobar Chaidir dalam pers rilis yang digelar, Senin, 13 Mei 2024. Chaidir mengatakan, tahapan penyerahan dokumen syarat …

Read More »
error: Content is protected !!