Kasongan – Wakil Bupati Katingan, Sunardi Litang mengatakan vaksinasi covid-19 kepada masyarakat merupakan solusi tepat untuk menekan kasus positif. “Vaksinasi atau imunisasi bertujuan membuat sistem kekebalan tubuh mampu mengenali dan dengan cepat melawan bakteri atau virus penyebab infeksi,” kata Sunardi Litang, Selasa, (16/3/2021). Dia menambahkan, vaksinasi tidak hanya melindungi diri sendiri, tapi …
Read More »Daily Archives: 16/03/2021
Mutasi Covid-19 Perlu Diwaspadai
Beritakalteng.com, Tamiang Layang – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Timur, Raran mengingatkan, agar masyarakat mewaspadai kemungkinan munculnya varian strain baru dari mutasi Covid-19, yang diberi nama B117. Disampaikannya, meski saat ini belum ada informasi mutasi virus Covid-19 tersebut masuk di Kabupaten Barito Timur, namun masyarakat harus selalu …
Read More »Katingan Gelar Konsultasi Publik RKPD dan Forum Gabungan Perangkat Daerah, Ini Tujuannya
Kasongan – Pemerintah Kabupaten Katingan menggelar rapat konsultasi publik RKPD dan forum gabungan perangkat daerah, Selasa, (16/3/2021). Dalam acara yang digelar di Aula Bappelitbang ini dibuka Bupati Katingan Sakariyas. Turut berhadir pada acara ini, Wakil Bupati Katingan Sunardi Litang, Forum Koordinasi Perangkat Daerah atau FKPD, para kepala organisasi perangkat daerah …
Read More »Pemda Bartim Harapkan Pembangunan TPA Terealisasi
Beritakalteng.com, Tamiang Layang – Pemecrintah Kabupaten Barito Timur, telah mengusulkan pembangunan Tempat Pemrosesan Akhir (TPA). Usulan tersebut disampaikan dalam rapat pertemuan dinas di Balai Prasarana Pemukiman (BPP) wilayah Kalimantan Tengah. Lanjut, Sekertaris Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Barito Timur, Hendroyono menyampaikan dalam pertemuan itu. Sekda Kabupaten Barito Timur, Panahan Moetar bersama …
Read More »Ini Tujuan Sub-National Inception Workshop Kalteng
BERITAKALTENG.COM – Palangka Raya – Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah, Fahrizal Fitri dipilih menjadi narasumber pada kegiatan Sub-National Inception Workshop Provinsi Kalimatan Tengah – Fase Hibah Persiapan Proyek (PPG). Kegiatan ini diikuti secara virtual melalui video conference dari ruang rapat Bajakah 2 Kantor Gubernur Kalteng, Selasa (16/3/2021). Kegiatan ini …
Read More »Komisi I DPRD Kalteng Berharap Ada Penjelasan Soal Biaya Perjalanan Dinas
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Terkait pemberlakukan PP 33 Tahun 2020 berkaitan dengan biaya perjalanan dinas, saat ini masih belum ada kepastian apakah tetap memakai aturan lama atau baru. Seperti yang disampaikan oleh Ketua Komisi I DPRD Kalteng, Y. Freddy Ering bahwa sampai dengan saat ini perjalalan dinas dewan selama beberapa …
Read More »Dukung Pembongkaran Warung Esek-esek
beritakalteng.com – SAMPIT – Ketua DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) Rinie A Gagah mendukung lengkah tegas pemkab setempat, yang telah membongkar bangunan warung esek-esek bermodus warung kopi di Kota Sampit. Disebutkan Politisi PDIP tersebut, langkah itu sudah tepat untuk memusnahkan praktik prostitusi terselubung yang telah meresahkan masyarakat. “Tidak hanya di …
Read More »