Daily Archives: 10/06/2024

Cakupan Layanan Komunikasi dan Ketahanan Pangan di Katingan Harus Diperhatikan

BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Fraksi Hanura Nasdem memberikan saran dan pendapat kepada Pemerintah Kabupaten Katingan terkait Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045 untuk dibahas bersama DPRD. “Sebelum dilakukan pembahasan dalam rapat Gabungan Komisi DPRD nantinya. Fraksi Hanura Nasdem memberikan saran dan pendapat kepada …

Read More »

Raperda RPJPD Katingan Tahun 2025-2045 Setuju Dibahas Bersama DPRD

BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kabupaten Katingan tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Tahun 2025-2045 saat ini sudah diserahkan ke DPRD untuk dibahas bersama menjadi Peraturan Daerah. Juru Bicara Fraksi PKB, Sugianto mengatakan Fraksi PKB sepakat dan menerima dengan baik. tahap selanjutnya adalah memberi kesempatan kepada …

Read More »

RPJPD Tahun 2025-2045 Langkah Penting Dalam Perjalanan Pembangunan Daerah

BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Anggota DPRD Katingan Firdaus, mengatakan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan tonggak penting dalam perjalanan pembangunan Kabupaten Katingan menuju masa depan yang lebih gemilang. Pernyataan tersebut disampaikan setelah mendengarkan pidato penyampaian Penjabat (Pj) Bupati Katingan atas Raperda tentang RPJPD tahun …

Read More »

Penyaluran Bantuan Sosial Harus Cepat Tanggap

BERITAKALTENG.com – KASONGAN – Anggota DPRD Kabupaten Katingan Sugianto, ingatkan Pemerintah Daerah agar cepat tanggap memberikan bantuan sosial kepada masyarakat terdampak bencana banjir di wilayah Kecamatan. Bantuan sosial ini menurutnya bisa berupa paket Sembilan Bahan Pokok atau Sembako, Obat-obatan, Tenaga Kesehatan dan lain-lain untuk meringankan beban masyarakat kita. “Kami menyampaikan …

Read More »

KPU Kobar Buka Lowongan Pantarlih, Berikut Persyaratannya

  BERITA KALTENG.com – Kotawaringin Barat – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) bersiap untuk pemutakhiran data pemilih jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 dengan rekrutmen petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) mulai 13 hingga 17 Juni 2024. Ketua KPU Kobar, Chaidir mengatakan bahwa para peminat dapat mengikuti …

Read More »

Berantas Judi Online, OJK Blokir 4.921 Rekening

JAKARTA – Dalam upaya menjaga agar sektor jasa keuangan terjaga stabil dan mampu tumbuh kuat dan berkelanjutan. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah mengambil sejumlah arak kebijakan. Diantaranya Kebijakan Menjaga Stabilitas Sistem Keuangan. Salah satunya terkait dengan pemberantasan judi online yang berdampak luas pada perekonomian dan sektor keuangan. Kepala Departemen Literasi, …

Read More »

Mei 2024, Kinerja Bank Umum Tercatat Tumbuh Signifikan

PALANGKARAYA – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Kalteng mencatat, Kondisi sektor jasa keuangan hingga Bulan Mei 2024 dinilai kokoh dan tetap terjaga dengan pertumbuhan positif baik pada sektor Perbankan, Industri Keuangan Non-Bank, dan Pasar Modal. Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kalimantan Tengah (Kalteng), Primandanu Febriyan Aziz menyampaikan bahwa pertumbuhan positif …

Read More »

OJK Kalteng Senantiasa Dukung Program EKI di Desa Lalang

PALANGKARAYA – Sebagai upaya peningkatan dan perluasan akses keuangan di Kabupaten Kotawaringin Barat, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Kalteng menginisiai program inkubasi desa Ekosistem Keuagan Inklusif (EKI) di Desa Lalang, Senin (10/6/2024). Hadir pada kegiatan tersebut, antara lain Kepala OJK Provinsi Kalimantan Tengah, Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah yang hadir secara …

Read More »

Sebanyak 40 Orang Murid Taman Kanak-Kanak BAKUWU UPR Diwisuda

PALANGKARAYA – Sebanyak 40 orang murid Taman Kanak-kanak (TK) Bakuwu Universitas Palangka Raya (UPR) Generasi 55 tahun ajaran 2023-2024 diwisuda dan kemudian melanjutkan ke jenjang sekolah dasar, sedangkan jenjang PAUD melanjutkan studinya ke tingkat TK. Selain kegiatan dilaksanakan kegiatan pelepasan, momentum tahunan yang dilaksanakan di aula Palangka tersebut juga diisi …

Read More »

DPRD Kalteng Bahas Pertanggungjawaban APBD 2023 dan Lalu Lintas Sungai di Jembatan Bentang Panjang

PALANGKARAYA – DPRD Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar Rapat Paripurna ke-5 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2024 dengan agenda Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi Pendukung DPRD Kalteng terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda). Raperda yang dibahas mencakup pertanggungjawaban APBD Tahun Anggaran 2023 dan lalu lintas dan angkutan sungai yang melintasi jembatan Bentang Panjang. …

Read More »
error: Content is protected !!