BERITAKALTENG.COM, KUALA KURUN – Akhir-akhir ini, wilayah Kabupaten Gunung Mas (Gumas) sering diguyur hujan yang tidak menentu. Sehingga, dampaknya pun sangat berbahaya, misalnya dapat mengundang pelbagai penyakit. Artinya itu, sangat menggangu kesehatan dari masyarakat. “Kita mengimbau masyarakat di wilayah Kabupaten Gumas agar bisa mengurangi aktifitas keluar rumah mengingat cuaca sekarang …
Read More »Daily Archives: 09/10/2022
Puluhan Peserta Kafilah MTQ Kalteng Diberangkatkan
BERITAKALTENG.COM, PALANGKA RAYA – Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng), H. Sugianto Sabran melalui Wakil Gubernur Kalteng H. Edy Pratowo melepas Kafilah 80 orang peserta asal Kalteng untuk mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur`an (MTQ) tingkat Nasional XXIX, di Aula Eka Hapakat Kantor Gubernur Kalteng, Minggu (9/10/2022). MTQ Nasional XXIX yang digelar pada …
Read More »