BERITAKALTENG.COM – SAMPIT – Pandemi Covid-19 yang saat ini masih berlangsung masih berdampak pada perekonomian masyarakat. DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendorong, agar pihak perusahaan besar swasta (PBS) bisa ambil andil membantu masyarakat setempat dengan memperbanyak menyerap tenaga kerja lokal. “Dengan menyerap tenaga kerja lokal, perusahan sudah membantu perekonomian …
Read More »Daily Archives: 18/06/2021
Secara Pribadi, Legislator Cantik Ini Serahkan Bantuan LTS Untuk Pustu Bintang Ara
Beritakalteng.com, BUNTOK – Peduli dengan kondisi pelayanan kesehatan di pelosok, anggota Komisi I DPRD Kabupaten Barito Selatan Puteri Siti Rohmawati memberikan bantuan seperangkat instalansi listrik tenaga surya (LTS) dari dana pribadi kepada pihak Puskesmas Pemabantu (Pustu) di Malungai Dalam, Desa Bintang Ara, Kecamatan Gunung Bintang Awai (GBA). Dikatakan oleh politisi …
Read More »Pembangunan Ekonomi Pertanian dan Kartu Tani Prioritas Usulan Warga di GBA
Beritakalteng.com, BUNTOK – Selain infrastruktur, pembangunan ekonomi pertanian dan kartu tani menjadi salah satu prioritas usulan warga di tiga desa di Kecamatan Gunung Bintang Awai (GBA), Kabupaten Barito Selatan. Usulan tersebut, dikatakan oleh Anggota DPRD Barsel Puteri Siti Rohmawati disampaikan oleh warga dari tiga desa saat ia melaksanakan reses perorangan …
Read More »Komisi II DPRD Kalteng Sambut Baik Target PLN di 2024
Beritakalteng.com, GUNUNG MAS – Jajaran legislatif Kalteng sangat mendukung dan menyambut baik komitmen atau target PLN agar pada tahun 2024 semua desa di Kalteng bisa terjangkau jaringan listrik. Mengingat saat ini ada sekitar 30 persen wilayah atau desa tersebar di Kalimantan Tengah yang masih belum terjamah aliran listrik dari Perusahaan …
Read More »