Foto: Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian, dan Statistik (Diskominfops) Kabupaten Barito Timur, Dwi Aryanto menerima kunjungan kerja dari Komisi III DPRD Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS). Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian, dan Statistik (Diskominfops) Kabupaten Barito Timur, menerima kunjungan Komisi III DPRD Kabupaten Hulu Sungai Selatan …
Read More »Monthly Archives: Januari 2025
DPRD Bartim Usulkan Pengesahan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih ke Kemendagri
Foto: Jajaran pimpinan anggota DPRD beserta Bupati dan Wakil Bupati M. Yamin dan Adi Mula Nakalelo melakukan foto bersama usai kegiatan. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Usai Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Barito Timur menetapkan M. Yamin dan Adi Mula Nakalelo sebagai Bupati dan Wakil Bupati terpilih periode 2025-2030, Dewan …
Read More »Rektor UPR Dorong Pembukaan Prodi Magister di FISIP
PALANGKARAYA – Rektor Universitas Palangka Raya (UPR), Prof. Dr. Ir. Salampak, M.S., menyatakan harapannya agar Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) dapat segera membuka program studi (prodi) Magister (S2) dalam waktu dekat. Menurut Prof. Salampak, pengembangan prodi S2 di FISIP merupakan langkah penting dalam meningkatkan kapasitas akademik dan kontribusi …
Read More »Joni Harta Soroti Semangat Kebersamaan ASN DLH Kalteng dalam Perayaan Natal 2025
Palangka Raya, Beritakalteng.com – Dari Kepala DLH Kalteng, Joni Harta, mengapresiasi dedikasi dan kerja keras ASN DLH yang telah sukses mewujudkan perayaan Natal 2025 dengan lancar, menunjukkan semangat kolaborasi dan komitmen tinggi dalam menciptakan kebersamaan. Sabtu (11/01/2025) Hal ini disampaikan oleh Joni Harta mengatakan bahwa keberhasilan perayaan Natal 2025 berkat …
Read More »Ketua DPRD Apresiasi Kontribusi NU Dalam Membangun Persatuan Bangsa
Foto: Ketua DPRD Kabupaten Barito Timur, Nur Sulistio. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Ketua DPRD Kabupaten Barito Timur, Nur Sulistio menyampaikan apresiasi yang tinggi terhadap peran Nahdlatul Ulama (NU) dalam membangun persatuan bangsa. Kata Nur Sulistio, NU bukan hanya sekedar organisasi keagamaan, tetapi juga mitra yang konsisten dalam mengisi dan …
Read More »Pj Sekda Hadiri Konferensi NU Kabupaten Barito Timur
Foto : Pj Sekda Kabupaten Barito Timur, Misnohartako. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Penjabat (Pj) Bupati Barito Timur Indra Gunawan yang diwakili oleh Pj Sekda Misnohartako menghadiri sekaligus membuka secara resmi rapat kerja Cabang Nahdlatul Ulama Kabupaten Barito Timur tahun 2025, bertempat di Aula Hotel Ade Tamiang Layang, Sabtu (11/1/2025). …
Read More »HUT ke-52 PDI Perjuangan Kalteng: Rayakan dengan Pemotongan Tumpeng dan Tekankan Kekompakan Partai
Palangka Raya, Beritakalteng com – DPD PDI Perjuangan Kalimantan Tengah merayakan HUT ke-52 dengan mengadakan pemotongan dan pembagian tumpeng di kantor mereka sebagai simbol kebersamaan dan rasa syukur. Kegiatan ini berlangsung di Jl. Soekarno Kota Palangka Raya, Jumat (10/01/2025). Ketua DPD PDI-P Kalteng Arton S Dohong memimpin menjelaskan bahwa pemotongan …
Read More »Menang Pilkada, M. Yamin-Adi Mula Nakalelo Ditetapkan Sebagai Bupati dan Wakil Bupati terpilih Barito Timur
Foto : Bupati dan Wakil Bupati terpilih M. Yamin dan Adi Mula Nakalelo melakukan foto bersama dengan KPU Kabupaten Barito Timur usai melakukan kegiatan. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – M. Yamin bersama Adi Mula Nakalelo ditetapkan sebagai bupati dan wakil bupati terpilih dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak …
Read More »Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Harus Bisa Merangkul Semua Golongan
Foto: Ketua DPRD Kabupaten Barito Timur, Nur Sulistio. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Ketua DPRD Kabupaten Barito Timur, Nur Sulistio berharap kepada Bupati dan Wakil Bupati terpilih Barito Timur periode 2025-2030 M. Yamin dan Adi Mula Nakalelo bisa merangkul semua golongan, tak terkecuali tim, relawan dan juga masyarakat yang sempat …
Read More »Teras Narang Menyayangkan Program Makan Bergizi Gratis Tidak Dilaksanakan di Kalteng
Beritakalteng.com, PALANGKA RAYA – Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Dapil Kalimantan Tengah, Agustin Teras Narang, menyayangkan Bumi Tambun Bungai tidak masuk daftar menjadi salah satu daerah tempat penyelenggaraan program makan bergizi gratis. Padahal, menurut mantan Gubernur Kalteng dua periode tersebut, Kalteng sedianya bisa menjadi bagian daerah yang siap menggelar …
Read More »