Gunung Mas – Pejabat (Pj) Bupati Gunung Mas (Gumas), Herson B. Aden, menyerahkan secara simbolis bantuan hewan kurban kepada Dewan Masjid Indonesoa Kabupaten Gumas, bertempat di Halaman Masjid Agung Darun Najah Kuala Kurun, Kamis, 13 Juni 2024. “Kegiatan penyerahan hewan kurban yang kita laksanakan saat ini memang telah menjadi agenda …
Read More »Daily Archives: 13/06/2024
Tekan Laju Inflasi melalui Operasi Pasar Murah
PASAR MURAH – Penjabat Bupati Lamandau Lilis Suriani menyerahkan paket sembako kepada salah satu warga pada kegiatan operasi pasar murah. KALTENGNEWS – NANGA BULIK – Pemerintah Kabupaten Lamandau bersama Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah terus berkomitmen menekan laju inflasi dan peningkatan daya beli masyarakat. Sejumlah langkah strategis sudah dilakukan, diantaranya …
Read More »Nanga Bulik Wakili Lamandau pada Lomba Desa/Kelurahan
TIM PENILAI – Sekda Lamandau Muhamad Irwansyah saat bersama rombongan tim klarifikasi lapangan pada lomba Desa/Kelurahan Tingkat Kalteng. KALTENGNEWS – NANGA BULIK – Rombongan tim klarifikasi lapangan pada lomba Desa/Kelurahan telah tiba di Nanga Bulik, Pasalnya ibukota Kabupaten Lamandau itu telah ditunjuk untuk mengikuti lomba desa/kelurahan tingkat Provinsi Kalimantan …
Read More »Mahasiswa Memegang Peranan Strategis Sebagai Agent of Change dan Future Leaders
PALANGKARAYA – Rendahnya literasi keuangan bagi generasi muda akan membuat rentan terjebak dalam iming-iming investasi dengan keuntungan instan karena beberapa faktor YOLO, FOMO, maupun FOPO. Yolo atau You Only Live Once merupakan gaya hidup yang berfokus pada “aku” dan “sekarang”. FOMO atau Fear of Missing Out merupakan julukan yang diberikan …
Read More »Sidang Kasus Dugaan Pencurian Buah Sawit Mulai Digelar, Namun Ada yang Menarik, Ini Penjelasan Kuasa Hukum
Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Sidang dugaan pencurian buah sawit oleh karyawan perusahaan sawit PT Indopenta Sejahtera Abadi atau ISA mulai digelar di Pengadilan Negeri Tamiang Layang, Kamis (13/6/2024) Sidang dipimpin oleh ketua majelis Moch. Isa Nazarudin didampingi anggota majelis hakim, berlangsung singkat dengan agenda pembacaan dakwaan dari jaksa penuntut …
Read More »Desa Bagok Wakili Barito Timur Dalam Lomba Desa Tingkat Provinsi Kalteng
Foto : Mewakili Pj.Bupati Barito Timur Plt.Kepala DPMDSos Osa Awatanu memotong pita pada acara penilaian lomba desa tingkat Provinsi Kalteng, di Bagok. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Desa Bagok terpilih menjadi perwakilan Kabupaten Barito Timur dalam penilaian lomba desa dan kelurahan tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah, …
Read More »Pj Bupati Barito Timur Sambut Kunjungan Kakanwil DJPb Kalimantan Tengah
Foto : Pj Bupati Barito Timur, Indra Gunawan, menyambut kedatangan Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kementerian Keuangan Provinsi Kalimantan Tengah, Wawan Juswanto, KP2KP Muara Teweh, dan KPPN Buntok beserta jajaran, di ruang rapat kantor bupati setempat. Beritakalteng.com – Tamiang Layang – Pj Bupati Barito Timur, Indra Gunawan, …
Read More »Dua Kali Tidak Kuorum, Paripurna Persetujuan RPJPD Kembali Ditunda
BERITAKALTENG – KUALA PEMBUANG- Rapat paripurna ke 7 masa persidangan III tahun sidang 2023/2024 dengan agenda persetujuan bersama Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) tahun 2025-2045 antara Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan bersama pemerintah daerah yang digelar di Aula Paripurna DPRD Setempat, Jumat (28/6) kembali di skor yang ke …
Read More »Terkait LKPJ, Berikut 19 Rekomendasi Dewan
BERITAKALTENG – KUALA PEMBUANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Seruyan menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian rekomendasi DPRD Seruyan terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2023, bertempat di Aula Paripurna DPRD setempat, Kamis (13/6/2024). Rapat paripurna ini dipimpin oleh Ketua DPRD Seruyan Zuli Eko Prasetyo didampingi …
Read More »M. Aswin Terima Sejumlah Aspirasi Desa Tanjung Hanau
BERITAKALTENG – KUALA PEMBUANG – Wakil Ketua II DPRD Seruyan, Muhammad Aswin mengatakan bahwa dirinya menerima sejumlah aspirasi warga Desa Tanjung Hanau Kecamatan Hanau. “Berdasarkan reses perseorangan yang kami laksanakan beberapa waktu lalu khususnya di Desa Tanjung Hanau menyampaikan sejumlah aspirasi yang dalam hal ini menjadi kebutuhan desa setempat,” katanya. …
Read More »